Berita

Presiden Vladimir Putin/Net

Dunia

Jubir Kremlin Puji Kesabaran Putin Hadapi Serangan Media: Presiden Yang Paling Kebal Dan Tidak Bereaksi Secara Emosional

SENIN, 28 DESEMBER 2020 | 09:46 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Vladimir Putin adalah sosok seorang presiden yang tidak merasa perlu menanggapi berita-berita miring tentangnya. Serangan media terhadap Presiden Rusia itu telah berlangsung selama dua dekade terakhir, dan itu bukan waktu yang sebentar.

Juru bicara kepresidenan Dmitry Peskov mengungkapkan pujiannya terhadap sikap Putin yang telah memasang kekebalan terhadap isu dan serangan media tanpa harus membuang waktu untuk meladeni, kecuali memperlihatkannya dengan tindakan pengabdian kepada negeri itu.

"Ino periode waktu yang cukup lama bagi pemimpin Rusia untuk mengembangkan kekebalan terhadap mereka (serangan media)," kata Peskov.


"Ada serangan terhadap Putin dari Barat dan dari dalam, yang terjadi selama dua puluh tahun terakhir. Secara alami, presiden telah mengembangkan kekebalan tertentu," ujar Peskov dalam sebuah wawancara dengan televisi federal, seperti dilaporkan kantor berita Tass, Senin (28/12).

Peskov ingat betul dengan nasihat Putin, bahwa jika kita menanggapi serangan dengan serangan, maka akan terus menjadi serangan. Maka yang paling penting adalah apakah orang tersebut melakukan pekerjaan dengan benar.

"Bereaksi terhadap setiap sindiran atau kecaman? Tidak, dia (Putin) tidak pernah melakukan itu, dan saya yakin dia tidak akan pernah melakukannya," kata Peskov.

"Tidak mungkin membayangkan Putin bereaksi secara emosional, seperti yang mungkin dilakukan oleh beberapa pemimpin yang rentan. Dia jauh lebih stabil daripada yang dipikirkan semua pengkritiknya," kata Peskov.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Menhub Perketat Izin Berlayar di Labuan Bajo demi Keamanan Wisata Nataru

Kamis, 01 Januari 2026 | 08:15

Nasib Kenaikan Gaji PNS 2026 Ditentukan Hasil Evaluasi Ekonomi Kuartal I

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:58

Cahaya Solidaritas di Langit Sydney: Menyongsong 2026 dalam Dekapan Duka dan Harapan

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:40

Refleksi Pasar Ekuitas Eropa 2025: Tahun Kebangkitan Menuju Rekor

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:13

Bursa Taiwan Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Berkat Lonjakan AI

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:02

3.846 Petugas Bersihkan Sampah Tahun Baru

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:58

Mustahil KPK Berani Sentuh Jokowi dan Keluarganya

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:22

Rakyat Sulit Maafkan Kebohongan Jokowi selama 10 Tahun

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:03

Pilkada Lewat DPRD Abaikan Nyawa Demokrasi

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:45

Korupsi Era Jokowi Berlangsung Terang Benderang

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:21

Selengkapnya