Berita

Kondisi kantor KAMI di Jakarta setelah terjadi ledakan/Ist

Politik

Dua Pria Berjaket Sempat Mondar-mandir Sebelum Kantor KAMI Meledak

RABU, 23 DESEMBER 2020 | 18:19 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Ada beberapa orang mencurigakan sebelum terjadi ledakan di kantor Sekretariat Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) di Jalan Dr Kusumaatmaja No 76, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu siang (23/12).

Berdaskan sumber informasi yang diterima Kantor Berita Politik RMOL, kejadian tersebut terjadi sekitar pukul 11.36 WIB. Saat itu, staf KAMI bernama Putri sedang berbincang di dalam kantor bersama rekan kerjanya.

"Mba Putri kemudian melihat dua orang kali-laki mencurigakan sedang mondar-mandir di depan kantor. Satu di motor dekat pagar hitam, yang satunya lagi pakai jaket hijau bolak-balik melihat situasi kantor," ujar sumber.

Tak berselang lama, dua pria tersebut kemudian melempar bahan ledakan ke dalam kantor. Namun karena terhalang pintu pagar yang terbuat dari besi, bahan ledakan tersebut mendarat di sebelah pojok pagar besi.

"Alhamdulillah tidak ada korban jiwa dan kerusakan bahan material," demikian sumber tersebut.

Informasi ledakan ini juga sudah sampai ke petinggi KAMI. Seperti yang disampaikan Presidium KAMI, Din Syamsuddin. Hingga kini, ia belum mengetahui motif pelaku.

"Ada ledakan kecil tadi siang," singkat Din kepada Kantor Berita Politik RMOL.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Prabowo-Gibran Perlu Buat Kabinet Zaken

Jumat, 03 Mei 2024 | 18:00

Dahnil Jamin Pemerintahan Prabowo Jaga Kebebasan Pers

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:57

Dibantu China, Pakistan Sukses Luncurkan Misi Bulan Pertama

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:46

Prajurit Marinir Bersama Warga di Sebatik Gotong Royong Renovasi Gereja

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:36

Sakit Hati Usai Berkencan Jadi Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Pemerintah: Internet Garapan Elon Musk Menjangkau Titik Buta

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Bamsoet Minta Pemerintah Transparan Soal Vaksin AstraZeneca

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:16

DPR Imbau Masyarakat Tak Tergiur Investasi Bunga Besar

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:06

Hakim MK Singgung Kekalahan Timnas U-23 dalam Sidang Sengketa Pileg

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:53

Polisi Tangkap 2.100 Demonstran Pro-Palestina di Kampus-kampus AS

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:19

Selengkapnya