Berita

Direktur Persija, Ferry Paulus, izinkan para pemainnya untuk bermain di luar negeri/Persija

Sepak Bola

Liga 1 Belum Dimulai, Persija Izinkan Pemainnya Merantau Ke Luar Negeri

SENIN, 30 NOVEMBER 2020 | 17:40 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Demi memberi kesempatan para pemainnya untuk bisa menjaga performa setelah berbulan-bulan tak bertanding, manajemen Persija Jakarta melakukan sebuah keputusan krusial.

Tim Macan Kemayoran akhirnya mengizinkan para pemainnya untuk melanjutkan karier ke luar negeri. Hal ini merupakan sikap realistis manajemen Persija menyikapi ketidakjelasan kompetisi di tanah air.

Hal lain yang jadi bahan pertimbangan lain adalah karena tak ingin peluang para pemain untuk mengembangkan karier terganjal karena bursa transfer sudah keburu ditutup. Apalagi, sudah ada beberapa pemain yang diincar klub luar.


“Memang benar beberapa pemain pilar Persija diincar beberapa klub luar negeri bahkan di antaranya memiliki reputasi besar. Hal ini tak terlepas dari kualitas para pemain sendiri dan kesuksesan Persija dalam menjadi juara 2018 dan menembus final Piala Indonesia 2019,” terang Direktur Persija, Ferry Paulus, dikutip laman resmi klub, Senin (30/11).

Menurut Ferry Paulus, bila situasi kembali membaik, pintu Persija akan tetap terbuka bagi para pemain telah merantau ke luar negeri.

“Sudah ada komunikasi juga dengan pemain, bila Persija kembali memanggil, maka mereka akan kembali ke Jakarta,” tandas Ferry.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya