Berita

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria/Net

Politik

Kata Mega Jakarta Amburadul, Begini Tanggapan Wagub Riza Patria

SELASA, 10 NOVEMBER 2020 | 18:19 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Tak ada yang perlu dipersoalkan terkait dengan pernyataan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri yang menyebut Jakarta amburadul.

Alih-alih meributkan, Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria justru menganggap kritikan tersebut sebagai masukan agar ke depan ibukota negara bisa lebih baik.

"Kami anggap semua masukan, kritik sebagai obat bagi kami untuk terus meningkatkan dan memperbaiki Kota Jakarta sebagai kota yang maju dan bahagia warganya," ujar Ariza, sapaan Wagub DKI tersebut, Selasa (10/11).

Ia mengaku, komentar Presiden kelima RI tersebut membuat Pemprov DKI termotivasi untuk terus berbuat dan meningkatkan kinerja, perbaikan dan kualitas. Ia pun mengajak semua pihak untuk dapat berkontribusi dalam membangun Ibukota Jakarta.

"Dalam pembangunannya kami selalu melibatkan semuanya, mulai dari partai politik yang ada di Jakarta, melalui DPRD, ormas, UKP, komunitas tokoh-tokoh agama, tokoh tokoh pemuda, tokoh masyarakat semua terlibat bersama-sama membangun kota Jakarta," tutup Ariza.

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Resmi Tersangka KPK

Selasa, 16 April 2024 | 07:08

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Sekda Jabar akan Tindak Pelaku Pungli di Masjid Raya Al Jabbar

Rabu, 17 April 2024 | 03:41

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Halal Bihalal Partai Golkar

Selasa, 16 April 2024 | 01:21

UPDATE

Naik 23,1 Persen, Realisasi Belanja Pemerintah Capai Rp427,6 T pada Maret 2024

Jumat, 26 April 2024 | 15:56

Ketua DPRD DKI Komplain Anggaran Kelurahan 5 Persen Kegedean

Jumat, 26 April 2024 | 15:54

Samsung Luncurkan Pengisi Daya Port Ganda 50W, Dibanderol Rp1,2 Jutaan

Jumat, 26 April 2024 | 15:29

World Water Forum ke-10, Momentum bagi Indonesia Perbaiki Insfastruktur Air

Jumat, 26 April 2024 | 15:26

Legislator Senayan Pasang Badan untuk Pelanggan Korban Telkom

Jumat, 26 April 2024 | 15:25

TPDI: Aset Korupsi Jangan Jadi Bancakan

Jumat, 26 April 2024 | 15:18

APBN RI Surplus Rp8,1 Triliun pada Maret 2024

Jumat, 26 April 2024 | 15:14

Pesan Mahfud MD ke Prabowo: Benahi Hukum

Jumat, 26 April 2024 | 15:07

Laku Keras, Mobil Xiaomi SU7 Amankan 75.723 Pesanan

Jumat, 26 April 2024 | 15:05

Penuhi Kebutuhan Darah, Ratusan Polwan Ikut Jadi Pendonor

Jumat, 26 April 2024 | 15:01

Selengkapnya