Berita

Presiden Jokowi-Maruf Amin/Net

Politik

Isu Kudeta Merangkak Berembus, Firman Daeli Sarankan Pembantu Kabinet Loyal Pada Jokowi

RABU, 28 OKTOBER 2020 | 02:50 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Politisi PDIP Darmadi Durianto mengindikasikan bahwa ada pembantu Presiden Joko Widodo tengah memanfaatkan momentum Covid-19 untuk mempersiapkan diri menuju Pilpres 2024 mendatang.

Ketua Dewan Pembina Pusat Studi Politik dan Keamanan (Puspolkam) Indonesia Firman Jaya Daeli mengatakan seorang pembantu seharusnya loyal dan penuh tanggung jawab.

“Poin saya adalah, staf dan pembantu jajaran pemerintah nasional terutama pembantu presiden harus menunaikan tugas dan tanggung jawab penuh maksimal bagi pengabdian kenegaraan,” ucap Faisal dalam acara diskusi virtual yang digagas Kantor Berita Politik RMOL, Obrolan Bareng Bang Ruslan dengan tema "Stabilitas Politik dan Keamanan untuk Kemakmuran", Selasa (27/10)

“Soal nanti yang bersangkutan ada agenda misalnya 2024, itu soal lain,” imbuhnya.

Politisi senior PDI Perjuangan ini menambahkan, para elite politik seharusnya saat ini tidak menyiapkan pertarungan Pilpres soal persiapan untuk 2024.

Menurut Firman, yang paling utama dan tidak bisa ditawar adalah masyarakat telah melaksanakan tahapan Pilpres 2019 lalu dan memilih Jokowi-Maruf Amin sebagai pemimpin.

Atas dasar itulah, Firman mengatakan, tidak boleh ada pembantu Jokowi yang ingin bekerja hanya untuk memperjuangkan diri maupun kelompok untuk kepentingan 2024 mendatang.

“Tapi, bagi bapak-bapak, ibu-ibu yang diberikan mandat dari presiden sebagai stafnya, pembantunya, tentu saja satu-satunya agenda adalah membantu presiden untuk membangun Indonesia maju, itu agenda tunggal,” tutupnya.

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Resmi Tersangka KPK

Selasa, 16 April 2024 | 07:08

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Tim Kecil Dibentuk, Partai Negoro Bersiap Unjuk Gigi

Senin, 15 April 2024 | 18:59

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Mau Perang Tapi Kere, Bagaimana?

Senin, 15 April 2024 | 12:34

UPDATE

Yakin Gugatan PDIP di PTUN Tak Diterima, Otto Hasibuan: Game is Over!

Kamis, 25 April 2024 | 19:55

Rombongan PKS Tiba di Markas PKB, Koalisi Berlanjut?

Kamis, 25 April 2024 | 19:34

Prabowo Gembira Nasdem Mau Kerja Sama

Kamis, 25 April 2024 | 19:18

Ampera Indonesia Desak KPK Usut Dugaan Keterlibatan Boyamin Saiman dalam Kasus Bupati Banjarnegara

Kamis, 25 April 2024 | 19:12

Yandri Susanto: Seluruh DPW dan DPD Ingin Zulhas Lanjutkan Pimpin PAN

Kamis, 25 April 2024 | 18:58

PT MMI Pastikan Sistem Manajemen K3 Pelindo Tower Aman

Kamis, 25 April 2024 | 18:57

TKN Tak Akan Ambil Langkah Hukum Pihak-pihak yang Adu Domba Prabowo dengan Jokowi

Kamis, 25 April 2024 | 18:48

Iwan Sumule: Tuduhan Pemilu Curang Tampak Hanya Pentas Demokrasi Komika

Kamis, 25 April 2024 | 18:35

Beda Pilihan Politik Tak Putuskan Persahabatan Prabowo dan Surya Paloh

Kamis, 25 April 2024 | 18:31

Airlangga Ditunjuk Ketua Percepatan Keanggotaan Indonesia di OECD

Kamis, 25 April 2024 | 18:24

Selengkapnya