Berita

Gedung Kejaksaan Agung yang hangus terbakar/Net

Hukum

Kata Rizal Ramli Yang Membakar Gedung Kejaksaan Agung Lebih Jahat Dari Al Capone

KAMIS, 17 SEPTEMBER 2020 | 21:27 WIB | LAPORAN: YELAS KAPARINO

Mabes Polri telah memastikan bahwa kebakaran gedung Kejaksaan Agung pada 22 hingga 23 Agustus lalu bukan karena hubungan arus pendek. Dari olah tempat kejadian perkara (TKP) polisi menemukan indikasi kuat tindakan pidana.

Keberanian Mabes Polri sejauh ini dalam mengungkap peristiwa memalukan itu diapresiasi tokoh nasional DR. Rizal Ramli.

Secara khusus Rizal Ramli menyampaikan ucapan selamat untuk Kapolri Jenderal Idham Aziz dan Kepala Badan Reserse dan Kriminal (Bareskrim) Komjen Listyo Sigit Pramono.

“Bravo,” ujar Rizal Ramli, Kamis malam (17/9).

Lebih lanjut Rizal menambahkan, tindakan sengaja membakar gedung Kejaksaan Agung adalah kejahatan luar biasa.

“Tidak pernah terjadi di negara-negara lain yang berani bakar kantor Jaksa Agung,” sambung mantan Menko Perekonomian dan Menko Kemaritiman ini lagi.

Rizal Ramli membandingkan pelaku pembakar gedung Kejaksaan Agung dengan bos genster yang pernah hidup di Amerika Serikat, Alphonse Gabriel Capone atau Al Capone.

“Al Capone saja kalah! Bongkar terus Bang Idham dan Mas Sigit,” demikian Rizal Ramli.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

UPDATE

Hadiri Halal Bihalal Ansor, Kapolda Jateng Tegaskan Punya Darah NU

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:19

Bursa Bacalon Wali Kota Palembang Diramaikan Pengusaha Cantik

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:04

KPU Medan Tunda Penetapan Calon Terpilih Pileg 2024

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:50

Pensiunan PNS di Lubuklinggau Bingung Statusnya Berubah jadi Warga Negara Malaysia

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:35

Partai KIM di Kota Bogor Kembali Rapatkan Barisan Jelang Pilkada

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:17

PAN Jaring 17 Kandidat Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bengkulu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:58

Benny Raharjo Tegaskan Golkar Utamakan Kader untuk Pilkada Lamsel

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:41

Pria di Aceh Nekat Langsir 300 Kg Ganja Demi Upah Rp50 Ribu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:21

Alasan Gerindra Pagar Alam Tak Buka Pendaftaran Bacawako

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:57

KPU Tubaba Tegaskan Caleg Terpilih Tidak Dilantik Tanpa Serahkan LHKPN

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:26

Selengkapnya