Berita

Bakal Calon Walikota Medan, Bobby Afif Nasution/Net

Politik

Ikuti Sekolah Partai, Mantu Jokowi: Tetap Semangat!

RABU, 26 AGUSTUS 2020 | 22:17 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Sekolah calon kepala daerah (Cakada) gelombang II menuju Pilkada Serentak 2020 yang digelar Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) secara daring turut diikuti bakal calon Walikota Medan yang juga menantu Presiden Joko Widodo, Bobby Afif Nasution.

Dalam sekolah gelombang II ini, total ada 94 bakal calon kepala daerah menjadi peserta.

Sebelum upacara pembukaan dimulai, Sekretaris Jenderal DPP PDIP, Hasto Kristiyanto sempat menyapa sejumlah bakal calon kepala daerah. Di antaranya bakal calon Bupati Wonogiri Joko Sutopo, bakal calon Bupati Ngada Helmut Waso, dan Bobby Nasution.

"Mas Bobby, bagaimana persiapannya?" tanya Hasto, Rabu (26/8).

"Semangat. Tetap semangat," balas Bobby.

Meski digelar secara daring, hasto mengingatkan semuanya harus menerapkan kedisiplinan. "Semua peserta, tak terkecuali Mas Bobby wajib mengikuti semua dengan penuh kedisiplinan," jelas Hasto.

"Tetap semangat, jangan lupa minum jamu supaya menjaga stamina," pungkas Hasto.

Untuk diketahui, para peserta akan menjalani sekolah tersebut selama lima hari penuh. Setiap hari, acara dilaksanakan mulai 08.00 WIB hingga sekitar pukul 22.00 WIB.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Jangan Tertipu Tawaran Berangkat dengan Visa Non Haji!

Senin, 06 Mei 2024 | 05:37

Samani-Belinda Optimis Menang di Pilkada Kudus

Senin, 06 Mei 2024 | 05:21

PKB Kota Probolinggo cuma Buka Pendaftaran Wawalkot

Senin, 06 Mei 2024 | 05:17

Golkar-PDIP Buka Peluang Koalisi di Pilgub Jabar

Senin, 06 Mei 2024 | 04:34

Heboh Polisi Razia Kosmetik Siswi SMP, Ini Klarifikasinya

Senin, 06 Mei 2024 | 04:30

Sebagian Wilayah Jakarta Diperkirakan Hujan Ringan

Senin, 06 Mei 2024 | 03:33

Melly Goeslaw Tetarik Maju Pilwalkot Bandung

Senin, 06 Mei 2024 | 03:30

Mayat Perempuan Tersangkut di Bebatuan Sungai Air Manna

Senin, 06 Mei 2024 | 03:04

2 Remaja Resmi Tersangka Tawuran Maut di Bandar Lampung

Senin, 06 Mei 2024 | 02:55

Aspirasi Tak Diakomodir, Relawan Prabowo Jangan Ngambek

Senin, 06 Mei 2024 | 02:14

Selengkapnya