Berita

Pengenalan Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) yang dihadiri sejumlah tokoh beberapa waktu lalu/RMOL

Politik

IPO Khawatir Intimidasi KAMI Dilakukan Provokator Yang Sengaja Membonceng Agenda Selamatkan Indonesia

MINGGU, 16 AGUSTUS 2020 | 17:50 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Intimidasi terhadap tokoh Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) bisa jadi bukan dilakukan oleh pihak pemerintah.

Direktur Eksekutif Indonesia Political Opinion (IPO), Dedi Kurnia Syah mengatakan, intimidasi kepada tokoh KAMI merupakan bentuk provokatif yang seharusnya tidak terjadi.

"Semestinya hal semacam ini tidak perlu terjadi. Jika benar ada intimidasi, maka ada pihak yang secara sengaja lakukan provokasi. Pemerintah perlu memastikan kebebasan berpendapat warga negara dengan menerima laporan intimidasi ini," ujar Dedi Kurnia Syah kepada Kantor Berita Politik RMOL, Minggu (16/8).

Kepastian tersebut penting dilakukan agar stigma bahwa KAMI sedang berhadapan dengan pemerintah tak berlarut-larut dan berujung polemik.

"Jangan sampai ada kelompok tertentu yang memang miliki agenda membenturkan, sehingga ada kesan KAMI sedang berhadapan dengan pemerintah, padahal bisa saja pemerintah tidak melakukan itu," kata Dedi.

"Intimidasi adalah cara lama, dan tidak semestinya hadir di negara dengan sistem politik demokrasi," pungkas Dedi.

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Sekda Jabar akan Tindak Pelaku Pungli di Masjid Raya Al Jabbar

Rabu, 17 April 2024 | 03:41

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

UPDATE

Tidak Balas Dendam, Maroko Sambut Hangat Tim USM Alger di Oujda

Sabtu, 27 April 2024 | 21:50

Move On Pilpres, PDIP Siap Hadapi Pilkada 2024

Sabtu, 27 April 2024 | 21:50

Absen di Acara Halal Bihalal PKS, Pengamat: Sinyal Prabowo Menolak

Sabtu, 27 April 2024 | 21:20

22 Pesawat Tempur dan Drone China Kepung Taiwan Selama Tiga Jam

Sabtu, 27 April 2024 | 21:14

Rusia Kembali Hantam Fasilitas Energi Ukraina

Sabtu, 27 April 2024 | 21:08

TETO Kecam China Usai Ubah Perubahan Rute Penerbangan Sepihak

Sabtu, 27 April 2024 | 20:24

EV Journey Experience Jakarta-Mandalika Melaju Tanpa Hambatan

Sabtu, 27 April 2024 | 20:18

Hubungan PKS dan Prabowo-Gibran, Ini Kata Surya Paloh

Sabtu, 27 April 2024 | 20:18

Gebyar Budaya Bolone Mase Tegal Raya, Wujud Syukur Kemenangan Prabowo-Gibran

Sabtu, 27 April 2024 | 19:28

Menuju Pilkada 2024, Sekjen PDIP Minta Kader Waspadai Pengkhianat

Sabtu, 27 April 2024 | 19:11

Selengkapnya