Berita

Sekjen Partai Nasdem, Johnny Gerard Plate/RMOL

Politik

Partai Nasdem Pasang Target Menangkan 110 Pilkada

SELASA, 21 JULI 2020 | 21:40 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Gelaran pemilihan kepala daerah (Pilkada) Serentak 2020 yang akan digelar awal Desember tahun ini ditargetkan Partai Nasional Demokrat (Nasdem) menang di 110 daerah.

Pasalnya, DPP Partai Nasdem telah mengeluarkan rekomendasi kepada ratusan kadernya untuk maju di 206 daerah pemilihan.

"Kader-kader unggulan Nasdem, 137 kader cakada, dan manargetkan sekurang-kurangnya adalah 80 persen yang akan memenangkan Pilkada, atau setara dengan 110 daerah pemilihan," ujar Sekretaris Jenderal DPP Partai Nasdem Johnny Gerard Plate, dibilangan Pancoran, Jakarta Selatan, Selasa (21/7).

Untuk mencapai target tersebut, Partai Nasdem akan berkoalisi dengan 14 partai politik pendukung di berbagai daerah pemilihan, yang disebutkan Johny G Plate sebagai wujud kegotongroyongan politik.

Selain itu, partai yang diketuai oleh Surya Paloh ini bakal mengedepankan politik tanpa mahar untuk memenangkan Pilkada 2020. Sebagai gantinya, pendekatan ilmiah  berupa survei elektabilitas dan pendampingan konsultasi politik akan menjadi andalan partai yang dikenal dengan slogan restorasi.

Lebih lanjut, Johnny G Plate menagatakan bahwa pihaknya masih menggodok dan menyisir puluhan daerah yang bisa dimenangkan, untuk kemudian merekomendasikan kadernya untuk maju.

"Hingga hari ini surat rekomendasi telah dikeluarkan sebanyak 206 wilayah atau 76 persen dan masih dalam proses 64 wilayah atau 24 persen, diantaranya terdapat dukungan kepada 137 kader calon kepala daerah," demikian Johnny G Plate.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Eko Darmanto Bakal Didakwa Terima Gratifikasi dan TPPU Rp37,7 M

Senin, 06 Mei 2024 | 16:06

Fahri Hamzah: Akademisi Mau Terjun Politik Harus Ganti Baju Dulu

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Pileg di Intan Jaya Molor Karena Ulah OPM

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Gaduh Investasi Bodong, Pengamat: Jangan Cuma Nasabah, Bank Juga Perlu Perlindungan

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Tertinggi dalam Lima Tahun, Ekonomi RI di Kuartal I 2024 Tumbuh 5,11 Persen

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Parnas Tak Punya Keberanian Usung Kader Internal jadi Cagub/Cawagub Aceh

Senin, 06 Mei 2024 | 15:45

PDIP Buka Pendaftaran Cagub-Cawagub Jakarta 8 Mei 2024

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Dirut Pertamina: Kita Harus Gerak Bersama

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Banyak Pelanggan Masih Pakai Ponsel Jadul, Telstra Tunda Penutupan Jaringan 3G di Australia

Senin, 06 Mei 2024 | 15:31

Maju sebagai Cagub Jateng, Sudaryono Dapat Perintah Khusus Prabowo

Senin, 06 Mei 2024 | 15:24

Selengkapnya