Berita

Stadion Kriket Eden Gardens Kolkata india/Net

Dunia

Kekurangan Fasilitas, Akhirnya Stadion Kriket Di India Dijadikan Pusat Karantina Covid-19

SENIN, 13 JULI 2020 | 07:27 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Lonjakan kasus yang terus bertambah, membuat India harus membuka fasilitas kesehatan tambahan untuk perawatan pasien.sebagai pusat karantina bagi personel kepolisian yang terinfeksi virus corona.

Presiden Asosiasi Kriket Bengal, Avishek Dalmiya, mengatakan pemerintah akan memasang ratusan tenpat tidur untuk pasien.

"Adalah tugas kami untuk membantu dan mendukung pemerintah di masa krisis ini. Fasilitas karantina akan digunakan bagi personel kepolisian yang juga pejuang Covid-19," katanya, dikutip dari AFP, Minggu (12/7).

Tempat tidur itu akan ditempatkan di galeri sekitar tempat duduk penonton, bukan di lapangan.

"Area seperti itu akan sepenuhnya dipisah sebagai tindakan keamanan," jelas Dalmiya.

Stadion legendaris berkapasitas 80.000 penonton yang pernah digunakan untuk Piala Dunia 1987 itu akan mulai difungsikan sebagai pusat karantina dalam beberapa hari. Stadion ini masih digunakan oleh klub Kolkata Knight Riders yang berlaga di Liga Premier India, namun turnamen ditunda akibat pandemik.

India mencatat angka kasus telah tembus mencapai 820.916 kasus positif virus corona dengan angka kematian sebanyak 22.193.

Aparat kepolisian pun banyak yang menjadi korban. Sejauh ini ada 550 polisi di Kolkata yang dinyatakan positif terinfeksi virus corona, dan dua di antarnya meninggal dunia.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

2.700 Calon Jemaah Haji Jember Mulai Berangkat 20 Mei 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:49

Bertahun Tertunda, Starliner Boeing Akhirnya Siap Untuk Misi Awak Pertama

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:39

Pidato di OECD, Airlangga: Indonesia Punya Leadership di ASEAN dan G20

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:27

Jokowi: Pabrik Baterai Listrik Pertama di RI akan Beroperasi Bulan Depan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:09

Keputusan PDIP Koalisi atau Oposisi Tergantung Megawati

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:49

Sri Mulyani Jamin Sistem Keuangan Indonesia Tetap Stabil di Tengah Konflik Geopolitik Global

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:40

PKB Lagi Proses Masuk Koalisi Prabowo-Gibran

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:26

Menko Airlangga Bahas 3 Isu saat Wakili Indonesia Bicara di OECD

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:11

LPS: Orang yang Punya Tabungan di Atas Rp5 Miliar Meningkat 9,14 Persen pada Maret 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:58

PKS Sulit Gabung Prabowo-Gibran kalau Ngarep Kursi Menteri

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:51

Selengkapnya