Berita

Tokoh nasional DR. Rizal Ramli/Net

Politik

Rizal Ramli: Soekarno, Soeharto, Habibie, Dan Gus Dur Pilih Jalan Negarawan Saat Krisis, Kalau Hari Ini?

RABU, 27 MEI 2020 | 07:57 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Presiden adalah kepala negara sekaligus kepala pemerintahan di negeri ini yang harus memiliki jiwa kenegarawanan yang tinggi. Artinya, urusan negara menjadi yang utama dalam setiap kebijakan yang diambil.

Sejumlah pemimpin di negeri ini sudah memberi contoh legowo demi urusan bangsa. Mulai dari Presiden Soekarno, Soeharto, Habibie, dan Gus Dur.

Mereka sempat menghadapi krisis yang membuat berada di antara dua pilihan yang sulit, yaitu tetap berkuasa tapi akan banyak rakyat yang berjatuhan menajdi korban atau menyerahkan kekuasaannya.

“Semua pemimpin hebat itu, akhirnya memilih jalan negarawan dengan mengundurkan diri,” tegas tokoh nasional DR. Rizal Ramli dalam akun Twitter pribadinya, Rabu (27/5).

Rizal Ramli lantas mencontohkan pilihan yang diambil Presiden Soeharto di akhir Mei 1998. Saat krisis itu, Soeharto yang telah berkuasa 32 tahun tetap punya pilihan memaksakan untuk terus berkuasa. Sekalipun, pilihan ini akan menimbulkan korban rakyat berkali-kali lipat jika dipilih.

“Akhirnya Soeharto memilih jalan negarawan, mengorbankan egonya, agar korban rakyat tidak bertambah,” tegasnya.

Rizal Ramli lantas membandingkan dengan kondisi saat ini, di mana krisis sedang terjadi di tengah pagebluk virus corona baru atau Covid-19.

“Kira-kira kalau terjadi hari ini di tengah ketidakmampuan luar bisa. Pilihan apa yang akan diambil ya?” sindirnya mengakhiri.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Pilkada 2024 jadi Ujian dalam Menjaga Demokrasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:52

Saling Mengisi, PKB-Golkar Potensi Berkoalisi di Pilkada Jakarta dan Banten

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:26

Ilmuwan China Di Balik Covid-19 Diusir dari Laboratoriumnya

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:54

Jepang Sampaikan Kekecewaan Setelah Joe Biden Sebut Negara Asia Xenophobia

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:43

Lelang Sapi, Muzani: Seluruh Dananya Disumbangkan ke Palestina

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:35

PDIP Belum Bersikap, Bikin Parpol Pendukung Prabowo-Gibran Gusar?

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:16

Demonstran Pro Palestina Capai Kesepakatan dengan Pihak Kampus Usai Ribuan Mahasiswa Ditangkap

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:36

PDIP Berpotensi Koalisi dengan PSI Majukan Ahok-Kaesang di Pilgub Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:20

Prabowo Akan Bentuk Badan Baru Tangani Makan Siang Gratis

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:50

Ribuan Ikan Mati Gara-gara Gelombang Panas Vietnam

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:29

Selengkapnya