Berita

Yena Masoem jadi jagoan PDIP di Pilkada Kabupaten Bandung 2020/RMOLJabar

Politik

Jaring Koalisi Besar Di Pilbup Bandung, Yena Masoem Bakal Ditawarkan PDIP Ke Parlemen

KAMIS, 21 MEI 2020 | 17:25 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) DPRD Kabupaten Bandung tengah bersiap-siap untuk menawarkan figur Yena Iskandar Masoem kepada partai politik yang kini memiliki kursi di parlemen.

Ini merupakan upaya sekaligus persiapan partai berlambang banteng moncong putih dalam menghadapi Pilkada 2020 di Kabupaten Bandung yang jika sesuai rencana akan digelar pada Desember mendatang.

Begitu disampaikan Ketua Fraksi PDIP Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Dadan Konjala, saat dikonfirmasi Kantor Berita RMOLJabar, Kamis (21/5).

Dadan menambahkan, secara kelembagaan seluruh anggota fraksi PDIP di DPRD telah setuju adanya keputusan dari DPC dan DPD yang mendorong Yena Masoem sebagai jagoan di Pilkada Serentak 2020.

“Kami dukung apa yang menjadi keputusan partai. Dan kami harap sang bakal calon lebih proaktif menampung aspirasi, baik di luar atau di dalam struktur partai,” kata Dadan.

Tak hanya menawarkan sosok Yena kepada partai-partai di parlemen demi mencari koalisi besar, Dadan juga akan meminta semua legislator PDIP secara masif mensosialisasikannya ke konstituennya.

“Anggota DPRD tentunya memiliki pemilih atau konstituen. Makanya perlu melakukan upaya-upaya untuk mendukung penuh bakal calon yang diusung partai,” tandasnya.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Lanal Banten dan Stakeholder Berjibaku Padamkan Api di Kapal MT. Gebang

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:55

Indonesia Tetapkan 5,5 Juta Hektare Kawasan Konservasi untuk Habitat Penyu

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:41

Kepercayaan Global Terus Meningkat pada Dunia Pelayaran Indonesia

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:27

TNI AU Distribusikan Bantuan Korban Banjir di Sulsel Pakai Helikopter

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:05

Taruna Jadi Korban Kekerasan, Alumni Minta Ketua STIP Mundur

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:42

Gerindra Minta Jangan Adu Domba Relawan dan TKN

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:19

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jadi Lokasi Mesum, Satpol PP Bangun Posko Keamanan di RTH Tubagus Angke

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:24

Perbenihan Nasional Ikan Nila Diperluas untuk Datangkan Cuan

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:59

Komandan KRI Diponegoro-365 Sowan ke Pimpinan AL Cyprus

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:52

Selengkapnya