Berita

Ilustrasi/Net

Politik

Dituding Diam-diam Naikkan Tarif Setrum, PLN: Itu Tidak Berdasar Sama Sekali

RABU, 06 MEI 2020 | 23:50 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Perusahaan setrum PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Persero dituding diam-diam telah menaikkan tarif dasar listrik di tengah musibah pandemik virus corona baru (Covid-19) ini. Merespons tudingan itu, direksi PLN dengan tegas membantah.

Executive Vice President Corporate Communication and CSR PT PLN I Made Suprateka mengatakan, adanya perilaku konsumtif listrik yang berlebihan dari masyarakat di saat pelaksanakan pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dan work from home (WFH) menjadi faktor melonjaknya tarif setrum pelanggan 1.300 kwh.

“Ini juga mematahkan isu kalau kenaikan tagihan karena kenaikan tarif listrik,” ujar Suprateka lewat jumpa media virtualnya, Rabu (6/5).

Adanya tudingan subsidi silang yang memberatkan pelanggan PLN di atas 1.300 kwh lantaran pemerintah menggratiskan pelanggan 450 kwh dan diskon 50 persen kepada pelanggan 900 kwh tidak mendasar sama sekali.

“PLN cross subsidi, sehingga subsidi golongan 900/450, ini tidak mendasar sama sekali.Tuduhan naikkan sendiri jumlah tagihan listriknya, ini siapa yang bisa intervensi sampai ke meter rumah tangga, orang PLN enggak berani datang karena protokol Covid-19. Mari kurangi keresahan di dalam masyarakat,” tandasnya.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Lanal Banten dan Stakeholder Berjibaku Padamkan Api di Kapal MT. Gebang

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:55

Indonesia Tetapkan 5,5 Juta Hektare Kawasan Konservasi untuk Habitat Penyu

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:41

Kepercayaan Global Terus Meningkat pada Dunia Pelayaran Indonesia

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:27

TNI AU Distribusikan Bantuan Korban Banjir di Sulsel Pakai Helikopter

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:05

Taruna Jadi Korban Kekerasan, Alumni Minta Ketua STIP Mundur

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:42

Gerindra Minta Jangan Adu Domba Relawan dan TKN

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:19

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jadi Lokasi Mesum, Satpol PP Bangun Posko Keamanan di RTH Tubagus Angke

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:24

Perbenihan Nasional Ikan Nila Diperluas untuk Datangkan Cuan

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:59

Komandan KRI Diponegoro-365 Sowan ke Pimpinan AL Cyprus

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:52

Selengkapnya