Berita

Gubernur Jabar Ridwan Kamil/RMOL

Nusantara

Lacak Empat Klaster Sebaran Corona Di Jabar, Ridwan Kamil Gandeng Polisi

JUMAT, 27 MARET 2020 | 03:29 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil meminta kepolisian daerah (Polda) Jabar untuk mencari warga yang sempat menghadiri acara besar di empat klaster yakni Bogor, Karawang, dan Kabupaten Bandung Barat.

“Saya titip ke Kapolda ini dipaksa jadi DPO dibantu kepolisian. Kita harus menemukan mereka yang seminar ini untuk tes masif,” ucap Emil, sapaan akrabnya, di Gedung Sate, Kota Bandung, Kamis (26/3) seperti dikutip dari Kantor Berita RMOL Jabar.

Emil berharap, dengan mereka melakukan tes masif sesuai dengan peta sebaran pihaknya dapat memblokade penyebaran Covid-19.

“Nah dengan rapid tes masif akan ditentukan peta berikutnya sehingga kita bisa melakukan blokade,” ungkapnya.

Selain itu, Emil pun memastikan, tes masif yang dilakukan pada ratusan karyawan serta dokter di Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung hasilnya negatif.

“Berita baik, ratusan karyawan, dokter di RSHS sudah di tes hasilnya negatif. Semua jadi di Jawa Barat di RSHS tidak ada kasus seperti di Jakarta dimana dokter dan perawatnya terdampak,” tandasnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Pilkada 2024 jadi Ujian dalam Menjaga Demokrasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:52

Saling Mengisi, PKB-Golkar Potensi Berkoalisi di Pilkada Jakarta dan Banten

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:26

Ilmuwan China Di Balik Covid-19 Diusir dari Laboratoriumnya

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:54

Jepang Sampaikan Kekecewaan Setelah Joe Biden Sebut Negara Asia Xenophobia

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:43

Lelang Sapi, Muzani: Seluruh Dananya Disumbangkan ke Palestina

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:35

PDIP Belum Bersikap, Bikin Parpol Pendukung Prabowo-Gibran Gusar?

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:16

Demonstran Pro Palestina Capai Kesepakatan dengan Pihak Kampus Usai Ribuan Mahasiswa Ditangkap

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:36

PDIP Berpotensi Koalisi dengan PSI Majukan Ahok-Kaesang di Pilgub Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:20

Prabowo Akan Bentuk Badan Baru Tangani Makan Siang Gratis

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:50

Ribuan Ikan Mati Gara-gara Gelombang Panas Vietnam

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:29

Selengkapnya