Berita

Anggota DPR Obon Tabroni bersama Prabowo Subianto/Net

Nusantara

Janggal, Kenapa Kemenkes Karantina ABK Diamond Princess Di Bekasi

JUMAT, 06 MARET 2020 | 10:03 WIB | LAPORAN: RUSLAN TAMBAK

Kalangan anggota DPR mempertanyakan sikap Kementerian Kesehatan yang akan mengkarantina dua WNI yang merupakan anak buah kapal (ABK) Diamond Princess Jepang yang positif Virus Corona (Covid-19), di Badan Pelatihan Kesehatan (Bapelkes) Cikaran, Bekasi.

Meskipun kedua WNI tersebut dinyatakan sudah sembuh.

Anggota DPR Obon Tabroni mengatakan, dia bukan menolak Bekasi bakal dijadikan karantina bagi dua orang ABK Diamond Princes. Tetapi dia merasa langkah pemerintah yang akan mengkarantina keduanya janggal.


"Kalau sudah dinyatakan sembuh, kenapa tidak dipulangkan saja?" kata pria yang juga menjabat sebagai Deputi Presiden FSPMI-KSPI ini, Jumat (6/3).

"Atau kenapa tidak ditempatkan di Pulau Sebaru Kecil yang selama ini menjadi tempat karantina, agar terpusat dan efisien," tambah Obon Tabroni.

Menurut politisi Gerindra ini, dengan menyebar ke beberapa tempat akan muncul kegaduhan dan keresahan di banyak tempat. Apalagi Bekasi merupakan kawasan padat penduduk dan kawasan industri.

"Ini juga akan berkaitan dengan investasi," tutup Obon Tabroni.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

MAKI Heran KPK Tak Kunjung Tahan Tersangka Korupsi CSR BI

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:11

Keadilan pada Demokrasi yang Direnggut

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:54

Program MBG Tetap Harus Diperketat Meski Kasus Keracunan Menurun

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:51

Oegroseno: Polisi Tidak Bisa Nyatakan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:48

Ketum PBMI Ngadep Menpora Persiapkan SEA Games Malaysia

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

Sekolah Rakyat Simbol Keadilan Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

110 Siswa Lemhannas Siap Digembleng Selama Lima Bulan

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:30

PBNU Bantah Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:08

Demokrat Tidak Ambil Pusing Sikap PDIP Tolak Pilkada Via DPRD

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:57

Amankan BBE-Uang, Ini 2 Kantor DJP yang Digeledah KPK

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:40

Selengkapnya