Berita

Banjir Bandang menerjang permukiman di lereng Gunung Ijen/Repro

Nusantara

Banjir Bandang Terjang Lereng Gunung Ijen, 200 KK Diungsikan

KAMIS, 30 JANUARI 2020 | 04:37 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

Ketua Tim Reaksi Cepat (TRC) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bondowoso, Bambang Sutrisno membenarkan peristiwa itu.

Banjir bandang menerjang wilayah di lereng Gunung Ijen, tepatnya di Desa Sempol, Kecamatan Ijen, Kabupaten Bondowoso.

Banjir bercampur lumpur berwarna hitam pekat itu terjadi pada Rabu, (29/1) pukul 13.00 WIB.


Banjir terjadi akibat hujan yang terjadi di wilayah hulu, dimana wilayah hulu adalah pegunungan Ijen. Kebakaran hutan dan lahan yang terjadi di tahun 2019, membuat hutan di pegunungan Ijen menjadi gundul.

“Benar mas ada banjir lumpur di daerah Bondowoso, tepatnya di Desa Sempol, Kecamatan Ijen,” jawab Bambang saat dikonfirmasi, Rabu (29/1) seperti dilansir dari Kantor Berita RMOLJatim.

Saat ini, Tim TRC BPBD Bondowoso tengah menuju ke lokasi yang berjarak sekitar 53 km dari pusat Kota Bondowoso melalui Tapen.

Sebanyak 200 KK terdampak banjir mengungsi. Hingga kini belum diketahui kerugian materil.

Banjir bandang menerjang desa sempol, kecamatan Ijen, Kabupaten Bondowoso pada Rabu (29/1) siang tadi diduga disebabkan karena hutan di lereng gunung Raung gundul, setelah terbakar hebat pada musim kemarau pada tahun 2019 lalu.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Demokrat: Tidak Benar SBY Terlibat Isu Ijazah Palsu Jokowi

Rabu, 31 Desember 2025 | 22:08

Hidayat Humaid Daftar Caketum KONI DKI Setelah Kantongi 85 Persen Dukungan

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:57

Redesain Otonomi Daerah Perlu Dilakukan untuk Indonesia Maju

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:55

Zelensky Berharap Rencana Perdamaian Bisa Rampung Bulan Depan

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:46

Demokrasi di Titik Nadir, Logika "Grosir" Pilkada

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:37

Demokrat: Mari Fokus Bantu Korban Bencana, Setop Pengalihan Isu!

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:35

Setoran Pajak Jeblok, Purbaya Singgung Perlambatan Ekonomi Era Sri Mulyani

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:14

Pencabutan Subsidi Mobil Listrik Dinilai Rugikan Konsumen

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:02

DPRD Pastikan Pemerintahan Kota Bogor Berjalan

Rabu, 31 Desember 2025 | 20:53

Refleksi Tahun 2025, DPR: Kita Harus Jaga Lingkungan!

Rabu, 31 Desember 2025 | 20:50

Selengkapnya