Berita

Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts/Persib

Sepak Bola

Ezechiel Keukeuh Hengkang, Pelatih Persib: Belum Ada Keputusan

SENIN, 20 JANUARI 2020 | 17:30 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Keinginan Ezechiel N'Douassel untuk pergi dari Persib Bandung tampaknya tidak bisa ditahan lagi. Meskipun, statusnya hingga saat ini masih terikat kontrak hingga akhir 2020.

Striker asal Chad ini bahkan sudah mengajukan surat pengunduran diri kepada manajemen Maung Bandung.

Soal keinginan Ezechiel, pelatih Robert Rene Alberts memastikan semua pemain harus berbicara dulu jika merasa tak betah. Karena itu adalah hal yang normal di bisnis sepak bola.

"Seperti yang saya katakan sejak lama, jika ada pemain yang tidak merasa senang, mereka harus katakan pada kami. Itu hal normal di sepak bola, banyak klub menjual pemain bintangnya dan itu bagian dari bisnis di sepakbola. Tapi saya tidak tahu mengenai diskusi dengan manajemen," ucap Robert kepada wartawan, Senin (20/1).

Robert mengaku sudah mengetahui alasan Eze untuk tinggalkan Persib. Namun, dia masih menahan informasi tersebut karena Eze masih berstatus pemain Persib.

"Iya, tapi saya tidak bisa katakan itu saat ini. Karena semua belum usai, belum diputuskan apakah dia tinggal atau tidak," tandasnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya