Berita

Prabowo Sibianto dan Dominic B.A. Nitiwul/RMOL

Politik

Prabowo Terima Kunjungan Dominic, RI-Ghana Jajaki Kerjasama Industri Pertahanan

KAMIS, 21 NOVEMBER 2019 | 13:25 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Menteri Pertahanan RI Prabowo Sibianto membicarakan pejajakan kerjasama pertahanan bersama Menhan Republik Ghana Dominic B.A. Nitiwul,  yang baru saja datang berkunjung di Kantor Kemenhan, Jakarta, Kamis (21/11).

Hubungan kerjasama Indonesia dan Ghana sejauh ini memang belum terjalin secara signifikan. Untuk itu diharapkan pertemuan ini dapat mempererat hubungan bilateral kedua negara, lebih khusus lagi.

Hadir pada kesempatan tersebut Wamenhan Sakti Wahyu Trenggono, Sekjen Kemhan Laksdya TNI Agus Setiadji dan beberapa pejabat Kemhan lainnya.

Salah satu potensi yang dapat dikerjasamakan antara Indonesia dan Ghana, menurut Prabowo adalah kerjasama dalam hal produk-produk industri pertahanan.

Dominic B.A. Nitiwul menyampaikan Indonesia dan Ghana memiliki persamaan sebagai negara pejuang yang pada zaman dahulu berjuang untuk merebut kemerdekaan.

Kerjasama di bidang pertahanan antara kedua negara menjadi sangat penting dilakukan dan dapat dimulai dari kerjasama di bidang pendidikan dan latihan melalui pertukaran siswa dan kerjasama antar lembaga pendidikan militer.

Ghana juga ingin menjajaki kerjasama di bidang industri pertahanan dengan Indonesia. Alasannya, karena Indonesia merupakan contoh negara berkembang yang saat ini memiliki perkembangan industri pertahanan yang sangat pesat.

Disampaikan oleh Dominic, Ghana ingin mencontoh kehidupan demokrasi di Indonesia.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

UPDATE

Menag Cek Persiapan Akhir Layanan Jemaah Haji di Arab Saudi

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:05

Baru Kantongi 100 Ribu KTP, Noer Fajriensyah Ngebet Maju Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:02

Politikus Perempuan di DPR Diprediksi Bertambah 10 Orang

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:29

PDIP Tancap Gas Godok Nama-Nama Calon di Pilkada 2024

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:26

Pemprov DKI Tak Serius Sediakan TPU di Kepulauan Seribu

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:00

Subholding Pelindo Siap Kelola Area Pengembangan I Bali Maritime Tourism Hub

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:40

Ridwan Kamil-Bima Arya Berpeluang Dipromosikan 3 Parpol Besar di Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:32

DPRD DKI Terus Dorong Program Sekolah Gratis Direalisasikan

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:24

Buku "Peta Jalan Petani Cerdas" Panduan Petani Sukses Dunia Akhirat

Senin, 06 Mei 2024 | 23:59

Popularitas Jokowi dan Gibran Tetap Tinggi Tanpa PDIP

Senin, 06 Mei 2024 | 23:11

Selengkapnya