Berita

Idham Azis-Pasha Ungu/Rep

Presisi

Duet Dengan Pasha Ungu, Kapolri Bawakan Lagu "Bongkar" Iwan Fals

JUMAT, 15 NOVEMBER 2019 | 12:58 WIB | LAPORAN: MEGA SIMARMATA

Usai memimpin upacara pengukuhan kenaikan status Polda Sulawesi Tengah (Sulteng) dari Polda Tipe B menjadi Polda Tipe A, Kapolri Jenderal Idham Azis "ditodong" untuk menyumbangkan suara dalam acara ramah tamah di Mapolda Sulteng, Palu, Jumat (15/11).

Berduet dengan Wakil Walikota Palu Sigit Purnomo Said atau Pasha Ungu, Kapolri menyanyikan lagu "Bongkar" dari penyanyi legendaris Iwan Fals.

Dari sebuah video yang diunggah seorang netizen di Youtube, terlihat Kapolri begitu menghayati lagu yang dibawakannya.

Suaranya yang merdu, mendapat tepuk tangan yang meriah dari para hadirin.

Kapolri yang juga mantan Kapolda Sulawesi Tengah hadir di Palu dalam rangkaian kunjungan kerja mengukuhkan kenaikan tipologi Polda Sulteng dari tipe B ke tipe A.

Dia juga meninjau proyek fisik sejumlah sarana dan prasarana kepolisian di Palu.

Populer

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Daftar Bakal Calon Gubernur, Barry Simorangkir Bicara Smart City dan Kesehatan Untuk Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 22:04

Acara Lulus-Lulusan Pakai Atribut Bintang Kejora, Polisi Turun ke SMUN 2 Dogiyai

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:57

Konflik Kepentingan, Klub Presiden Sulit Diwujudkan

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:41

Lantamal VI Kirim Bantuan Kemanusiaan Untuk Korban Banjir dan Longsor di Luwu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Ketua MPR: Ditjen Bea Cukai, Perbaiki Kinerja dan Minimalkan Celah Pelanggaran!

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Anies: Yang Tidak Mendapatkan Amanah Berada di Luar Kabinet, Pakem Saya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:25

Ide Presidential Club Karena Prabowo Ingin Serap Pengalaman Presiden Terdahulu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:17

Ma’ruf Amin: Presidential Club Ide Bagus

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:09

Matangkan Persiapan Pilkada, Golkar Gelar Rakor Bacakada se-Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:04

Dua Kapal Patroli Baru Buatan Dalam Negeri Perkuat TNI AL, Ini Spesifikasinya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:00

Selengkapnya