Berita

Ketua KPU Kabupaten Sukabumi Ferry Gustaman

Politik

Alasan Ada Aturan Baru, KPU Kabupaten Sukabumi Minta Tambah Anggaran Rp 24 M

KAMIS, 07 NOVEMBER 2019 | 14:31 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi kembali mengajukan anggaran kepada Pemda setempat. Jumlah anggaran tambahan yang diajukan mencapai Rp 24 miliar.

Alasan pihak KPU Kabupaten Sukabumi adalah karena ada aturan baru yang butuh tambahan anggaran.

"Kita sudah mendapatkan dana hibah sebesar Rp 73.995.270.100 untuk Pilkada 2020. Namun ada aturan baru, sehingga kita mengajukan lagi untuk penambahan anggaran sebesar Rp 24 miliar," jelas Ketua KPU Kabupaten Sukabumi Ferry Gustaman kepada Kantor Berita RMOLJabar, Kamis (7/11).

Menurutnya, aturan baru itu ialah honor untuk badan adhoc dari mulai PPK hingga KPPS dalam penyelenggaraan pemilu serentak 2020.  Dalam aturan baru dari Kementerian Keuangan (Kemenkeu) atas usulan surat KPU RI Nomor 2121 Per 28 Oktober 2019, ada kenaikan honor bagi badan adhoc.

"Kenaikan honor badan adhoc ini rata-rata dari 19 hingga 70 persen. Jadi setelah NPHD (Naskah Perjanjian Hibah Daerah), kita mengajukan kembali ke pemerintah untuk penyesuaian honor," ucapnya.

"Sampai saat ini, KPU belum menerima informasi terbaru atas usulan tersebut," pungkasnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Prabowo-Gibran Perlu Buat Kabinet Zaken

Jumat, 03 Mei 2024 | 18:00

Dahnil Jamin Pemerintahan Prabowo Jaga Kebebasan Pers

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:57

Dibantu China, Pakistan Sukses Luncurkan Misi Bulan Pertama

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:46

Prajurit Marinir Bersama Warga di Sebatik Gotong Royong Renovasi Gereja

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:36

Sakit Hati Usai Berkencan Jadi Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Pemerintah: Internet Garapan Elon Musk Menjangkau Titik Buta

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Bamsoet Minta Pemerintah Transparan Soal Vaksin AstraZeneca

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:16

DPR Imbau Masyarakat Tak Tergiur Investasi Bunga Besar

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:06

Hakim MK Singgung Kekalahan Timnas U-23 dalam Sidang Sengketa Pileg

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:53

Polisi Tangkap 2.100 Demonstran Pro-Palestina di Kampus-kampus AS

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:19

Selengkapnya