Berita

PA/Net

Presisi

Polisi Cokok Muncikari Putri Pariwisata PA, Masih Satu Jaringan Dengan Kasus Vanessa Angel

KAMIS, 31 OKTOBER 2019 | 06:08 WIB | LAPORAN: AZAIRUS ADLU

Aparat Kepolisian dari Polda Jawa Timur berhasil menangkap Sony Dewangga, buronan (DPO) muncikari kasus prostitusi online yang melibatkan Finalis Putri Pariwisata PA.

Sony ditangkap di Jakarta dan saat ini telah di bawa ke Polda Jatim untuk menjalani serangkaian pemeriksaan.

"Benar, sudah ditangkap di Jakarta," kata Kapolda Jatim Irjen Luki Hermawan seperto dikutip dari Kantor Berita RMOLJatim, Rabu (30/10).

Dengan penangkapan Sony Dewangga tersebut, Irjen Luki memerintahkan kepada anggotanya agar terus mengembangkan kasus tersebut. Termasuk kemungkinan adanya unsur pelanggaran undang-undang ITE terkait kesengajaan mentransmisikan konten pornografi.

"Kami perintahkan lagi untuk membongkar dari pada digital forensiknya," lanjut Luki

Bukan itu saja, fakta baru juga kembali terkuak seiring pengungkapan kasus ini.

Dijelaskan Kapolda, bisnis esek-esek itu diduga dijalankan oleh jaringan prostitusi lama. Yakni, yang pernah menyeret artis cantik sekaligus pesinetron, Vanessa Angel (VA).

Populer

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

CASN jadi Korban Ketidakpastian Menteri PANRB

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:33

Sore Ini Prabowo Gelar Diskusi Panel Bareng Pimpinan Perguruan Tinggi

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:28

Pasar Masih Tegang, Yen dan Euro Tertekan oleh Dolar AS

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:21

Hendrik PH, Teman Seangkatan Teddy Masih Berpangkat Kapten

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:14

Emas Spot Berkilau di Tengah Ketidakpastian Tarif

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:07

Kegiatan di Vihara Kencana Langgar SKB Dua Menteri dan Perda Tibum

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:56

Bamus Betawi dan Bamus Suku Betawi Sama-sama Terima Hibah Rp8 Miliar

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:28

Febri Diansyah Harus Jaga Etika saat Bela Hasto

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:10

Kapolri Mutasi 1.255 Pati-Pamen, 10 Polwan Jabat Kapolres

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:59

10 Kapolda Diganti, Siapa Saja?

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:47

Selengkapnya