Berita

Ilustrasi/Net

Bisnis

Gaet Investor, Pemprov Jabar Gelar West Java Investment Summit 2019

SELASA, 15 OKTOBER 2019 | 07:05 WIB | LAPORAN: AZAIRUS ADLU

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat akan menggelar West Java Investment Summit 2019 di Trans Luxury Hotel, Jalan Gatot Subroto, Kota Bandung, pada pada Jumat (18/10). Acara itu digelar dalam upaya mendongkrak angka investasi tahun ini

Kepala Bidang Pengembangan dan Promosi Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Jabar, Eka Hendrawan mengakatan, pihaknya berencana mempromosikan beberapa proyek-proyek strategi nasional yang sedang dikembangkan di Jawa Barat untuk di perkenalkan kepada investor.

"Sektor invastruktur lebih dominan Pempov Jabar kepada investor. Diantaranya adalah monorel Bandung Raya, penanganan sampah legok Nangka, Waduk Jati Dede dan masih ada juga beberapa lainnya," ucap Eka, di Gedung Sate, Jalan Diponegoro Kota Bandung, seperti dikutip dari Kantor Berita RMOLJabar, Senin (14/10).

Selain itu, kata Eka, Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) juga akan di perkenalkan seperti kawasan wisata Pangandaran, Segitiga Emas Cirebon-Patimban-Kertajati atau yang lebih di kenal dengan Segitiga Rebana.

"Legok Nangka tender atau lelang pada akhirnya tahun ini, pada event ini ada marketing dinding untuk melihat minat investasi ke Legok Nangka," tandasnya.

Populer

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

Komandan IRGC: Serangan Balasan Iran Melampaui Ekspektasi Israel

Jumat, 01 November 2024 | 12:04

UPDATE

3 Komisioner Bawaslu Kota Blitar Dilaporkan ke DKPP

Selasa, 05 November 2024 | 03:58

Menteri Hukum Tegaskan Jakarta Masih Ibukota Negara

Selasa, 05 November 2024 | 03:40

Catalunya Gantikan Valencia Gelar Seri Pamungkas MotoGP 2024

Selasa, 05 November 2024 | 03:22

Demokrat Bentuk Satgas untuk Amankan Pilkada di Jakarta, Jabar, hingga Banten

Selasa, 05 November 2024 | 02:57

MAKI: Debat Harusnya untuk Jual Program, Bukan Saling Menyerang

Selasa, 05 November 2024 | 02:22

Dubes Mohamed Trabelsi: Hatem El Mekki Bukti Kedekatan Hubungan Indonesia dan Tunisia

Selasa, 05 November 2024 | 02:09

Polisi Gelar Makan Siang Gratis untuk Siswa Berkebutuhan Khusus

Selasa, 05 November 2024 | 01:54

Ancelotti Minta LaLiga Dihentikan

Selasa, 05 November 2024 | 01:36

Pelajar yang Hanyut di Sungai Citanduy Ditemukan Warga Tersangkut di Batu

Selasa, 05 November 2024 | 01:21

Pendidikan Berkualitas Kunci Pengentasan Kemiskinan

Selasa, 05 November 2024 | 00:59

Selengkapnya