Berita

Gudang bahan peledak Mako Brimob di Srondol/Net

Nusantara

Mortir Hingga Bom Ranjau Meledak Di Gudang Brimob Jateng

SABTU, 14 SEPTEMBER 2019 | 12:11 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Gudang penyimpanan bahan peledak milik Satuan Brimob Daerah Jawa Tengah di Srondol, Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, yang meledak pagi tadi pukul 07.00 menghanguskan beberapa benda berbahaya.

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Dedi Prasetyo menyampaikan, setidaknya mortir hingga bom ranjau milik Brimob Polda Jateng meledak.

"Untuk keseluruhan dalam kondisi masih aktif," kata Dedi kepada wartawan, Sabtu (14/9).


Dedi merinci, daftar bom militer yang meledak di gudang Detasemen Penjinak Bom (Jibom) Brimob antara lain; enam buah mortir besar dengan ukuran panjang 120 cm berdiameter 60 cm.

Kemudian, tiga buah mortir ukuran sedang dengan panjang 75 cm berdiameter 80 cm, delapan mortir kecil berkukuran panjang 30 cm diameter 25 cm dan satu bom ranjau dengan ukuran panjang 55 cm berdiameter 80 cm.

"Untuk lokasi sementara masih dilakukan proses pendinginan dan pelaksanaan olah TKP dari Inafis Polda Jateng dan Polrestabes Semarang," terang Dedi.

Untuk warga sekitar diminta agar tidak mendekat di lokasi kejadian untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya