Berita

Capim KPK periode 2019-2023/Net

Politik

Hari Ini, Satu Petahana Dan Petinggi Polri Jalani Wawancara Capim KPK

KAMIS, 12 SEPTEMBER 2019 | 08:45 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Komisi III DPR RI kembali melanjutkan tahapan uji kepatutan dan kelayakan calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (Capim KPK).

Berdasarkan jadwal, Komisi III akan melanjutkan tahapan wawancara yang akan dimulai pukul 10.00 WIB di Gedung Nusantara II, Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (12/9).

Untuk hari ini, adalah melanjutkan setelah lima orang capim lainnya sudah menjalani wawancara kemarin. Mereka adalah Nawawi Pamolango, Lili Pintauli Siregar, Sigit Danang Joyo, Nurul Ghufron dan I Nyoman Wara.


Tahapan wawancana, untuk mendalami makalah yang ditulis para capim yang dilakukan pada hari Senin (9/9) lalu.

Komisi III DPR juga telah menerima aspirasi masyarakat untuk mendapatkan masukan dan saran terkait seleksi tersebut


Berikut jadwal dan urutan wawancara capim KPK untuk hari ini:

1. Alexander Marwata, pukul 10.00-11.30 WIB.

2. Johanis Tanak, pukul 11.30-13.00 WIB.

3. Luthfi Jayadi Kurniawan, pukul 14.00-15.30 WIB.

4. Firli Bahuri, pukul 15.30 -17.00 WIB.

5. Roby Arya, pukul 17.00-18.30 WIB.

Populer

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

Ketika Kebenaran Nasib Buruh Migran Dianggap Ancaman

Sabtu, 20 Desember 2025 | 12:33

OTT KPK juga Tangkap Haji Kunang Ayah Bupati Bekasi

Jumat, 19 Desember 2025 | 03:10

Uang yang Diamankan dari Rumah Pribadi SF Hariyanto Diduga Hasil Pemerasan

Rabu, 17 Desember 2025 | 08:37

Kajari Bekasi Eddy Sumarman yang Dikaitkan OTT KPK Tak Punya Rumah dan Kendaraan

Sabtu, 20 Desember 2025 | 14:07

Kejagung Ancam Tak Perpanjang Tugas Jaksa di KPK

Sabtu, 20 Desember 2025 | 16:35

UPDATE

Trump Serang Demokrat dalam Pesan Malam Natal

Kamis, 25 Desember 2025 | 16:04

BUMN Target 500 Rumah Korban Banjir Rampung dalam Seminggu

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:20

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

Gibran Minta Pendeta dan Romo Terus Menjaga Toleransi

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:40

BGN Sebut Tak Paksa Siswa Datang ke Sekolah Ambil MBG, Nanik: Bisa Diwakilkan Orang Tua

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:39

Posko Pengungsian Sumut Disulap jadi Gereja demi Rayakan Natal

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:20

Banyak Kepala Daerah Diciduk KPK, Kardinal Suharyo Ingatkan Pejabat Harus Tobat

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:15

Arsitektur Nalar, Menata Ulang Nurani Pendidikan

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:13

Kepala BUMN Temui Seskab di Malam Natal, Bahas Apa?

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:03

Harga Bitcoin Naik Terdorong Faktor El Salvador-Musk

Kamis, 25 Desember 2025 | 13:58

Selengkapnya