Berita

Rosatom/Net

Dunia

Rosatom, Perusahaan Rusia Dirikan Penelitian Teknologi Nuklir Internasional

KAMIS, 05 SEPTEMBER 2019 | 15:35 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Negara-negara di dunia sedang berlomba untuk mengembangkan nuklir. Seperti yang dilakukan oleh perusahaan nuklir asal Rusia, Rosatom, mereka bekerja sama dengan kementerian dan universitas untuk mendirikan pusat penelitian teknologi nuklir canggih berskala internasional di Pulau Russky.

Dilaporkan oleh Sputnik, kesepakatan ditandatangani Rosatom bersama dengan Kementerian Pengembangan Timur Jauh dan Arktik Rusia, Kementerian Komunikasi, dan Universitas Federal Timur Laut ditandatangani di sela-sela Forum Ekonomi Timur (EEF) di Vladivostok, Kamis (5/9).

Dengan adanya pusat penelitian dan pengembangan ini, diharapkan baik ilmuan dan siswa di Wilayah Primorsky Rusia dan negara-negara Asia pasifik dapat melakukan penelitian yang melibatkan permodelan sistem digital penelitian Rosatom.


Rosatom sendiri merupakan perusahaan sekaligus badan pengawas nuklir di dunia. Perusahaan ini satu-satunya yang mampu menawarkan industri nuklir, baik untuk produk maupun jasa di dunia.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Menhub Perketat Izin Berlayar di Labuan Bajo demi Keamanan Wisata Nataru

Kamis, 01 Januari 2026 | 08:15

Nasib Kenaikan Gaji PNS 2026 Ditentukan Hasil Evaluasi Ekonomi Kuartal I

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:58

Cahaya Solidaritas di Langit Sydney: Menyongsong 2026 dalam Dekapan Duka dan Harapan

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:40

Refleksi Pasar Ekuitas Eropa 2025: Tahun Kebangkitan Menuju Rekor

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:13

Bursa Taiwan Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Berkat Lonjakan AI

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:02

3.846 Petugas Bersihkan Sampah Tahun Baru

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:58

Mustahil KPK Berani Sentuh Jokowi dan Keluarganya

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:22

Rakyat Sulit Maafkan Kebohongan Jokowi selama 10 Tahun

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:03

Pilkada Lewat DPRD Abaikan Nyawa Demokrasi

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:45

Korupsi Era Jokowi Berlangsung Terang Benderang

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:21

Selengkapnya