Berita

Jurubicara BIN Wawan Purwanto/RMOL

Pertahanan

BIN Sudah Kantongi Provokator Kerusuhan Di Tanah Papua

RABU, 21 AGUSTUS 2019 | 17:52 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Badan Intelijen Negara (BIN) telah mengantongi kelompok yang menjadi provokator di balik kerusuhan yang terjadi di wilayah Papua dan Papua Barat.

"Sudah tahu, mana saja kelompok-kelompok di balik rusuh itu," kata Jurubicara BIN Wawan Purwanto saat dihubungi Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (21/8).

Kendati telah mengantongi nama, BIN belum bisa menyampaikan kepada publik termasuk dugaan kelompok yang mengibarkan Bendera Bintang Kejora sebagai penunggang aksi kerusuhan di tanah Papua.

Pasalnya, saat ini, BIN fokus untuk melakukan upaya-upaya untuk menciptakan situasi yang kondusif.

"Sebab kita ingin reda dulu. Kami juga menghimbau agar semua orang tidak perlu menyampaikan hal-hal yang sifatnya dapat memicu ketegangan," ujar Wawan.

Dia menambahkan BIN telah berkoordinasi dengan seluruh pihak terkait yang menangani kerusuhan di Papua dan Papua Barat.

Karo Penmas Divisi Humas Mabes Polri Brigjen Dedi Prasetyo sebelumnya mengatakan, kondisi Kabupaten Fakfak di Papua Barat yang bergejolak pagi tadi secara umum sudah dikendalikan oleh aparat keamanan.

Bahkan hampir semua masyarakat Fakfak mendukung langkah aparat untuk menciptakan situasi yang kondusif.

"Hanya segelintir orang yang mencoba memprovokasi masyarakat, tapi sedang diidentifikasi kelompok tersebut," ujar Dedi.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

2.700 Calon Jemaah Haji Jember Mulai Berangkat 20 Mei 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:49

Bertahun Tertunda, Starliner Boeing Akhirnya Siap Untuk Misi Awak Pertama

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:39

Pidato di OECD, Airlangga: Indonesia Punya Leadership di ASEAN dan G20

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:27

Jokowi: Pabrik Baterai Listrik Pertama di RI akan Beroperasi Bulan Depan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:09

Keputusan PDIP Koalisi atau Oposisi Tergantung Megawati

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:49

Sri Mulyani Jamin Sistem Keuangan Indonesia Tetap Stabil di Tengah Konflik Geopolitik Global

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:40

PKB Lagi Proses Masuk Koalisi Prabowo-Gibran

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:26

Menko Airlangga Bahas 3 Isu saat Wakili Indonesia Bicara di OECD

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:11

LPS: Orang yang Punya Tabungan di Atas Rp5 Miliar Meningkat 9,14 Persen pada Maret 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:58

PKS Sulit Gabung Prabowo-Gibran kalau Ngarep Kursi Menteri

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:51

Selengkapnya