Berita

Ketum Golkar Airlangga Hartarto/Net

Politik

KM AMPG Akan Polisikan Penghina Ketum Golkar

SABTU, 29 JUNI 2019 | 12:18 WIB | LAPORAN:

Pimpinan Pusat Kesatuan Mahasiswa Angkatan Muda Partai Golkar (KM AMPG) akan melaporkan pihak-pihak yang mencemarkan nama baik Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto ke polisi.

"Kami akan laporkan semua organ atau orang yang menuduh dan mencemarkan nama baik Airlangga Hartarto," kata Ketua Umum KM AMPG, Muhammad Alexandra, Sabtu (29/6).

Airlangga adalah pimpinan tertinggi di Partai Golkar, memimpin ribuan struktur partai dan juga jutaan kader.

"Buat kami sebuah penghinaan menuduh tanpa bukti pimpinan kami," ujar Alex menambahkan.

Salah satu organisasi yang akan dilaporkan KM AMPG adalah Aliansi Pemuda dan Mahasiswa Anti Korupsi atau APMAK, dengan koordonator lapangan Rangga Kurnia. Salah satu tuntutannya adalah pencemaran nama baik pada UU ITE.

Baca: Pengunjuk Rasa Di KPK: Pecat Dan Tangkap Airlangga Hartarto

Menurut Alex, kata-kata yang dilontarkan APMAK sangat tidak beradab, ada kata penjahat dan lontaran-lontaran lain yang bisa mengusik jutaan kader Golkar dan ribuan struktur partai se Indonesia.

"Kami akan laporkan kepihak kepolisian untuk menangkap mereka. Prestasi Airlangga dan Golkar sebagai penyokong utama pemerintahan Jokowi membuat berbagai pihak ingin mengganggu Golkar dan Airlangga yang selama ini loyal dan menjadi pembela pemerintahan Jokowi," ungkapnya.

"Kami yakin kepolisian akan menuntaskan masalah ini, karena kinerja kepolisian sangat hebat dan teruji," sebut Alex menambahkan.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Lanal Banten dan Stakeholder Berjibaku Padamkan Api di Kapal MT. Gebang

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:55

Indonesia Tetapkan 5,5 Juta Hektare Kawasan Konservasi untuk Habitat Penyu

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:41

Kepercayaan Global Terus Meningkat pada Dunia Pelayaran Indonesia

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:27

TNI AU Distribusikan Bantuan Korban Banjir di Sulsel Pakai Helikopter

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:05

Taruna Jadi Korban Kekerasan, Alumni Minta Ketua STIP Mundur

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:42

Gerindra Minta Jangan Adu Domba Relawan dan TKN

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:19

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jadi Lokasi Mesum, Satpol PP Bangun Posko Keamanan di RTH Tubagus Angke

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:24

Perbenihan Nasional Ikan Nila Diperluas untuk Datangkan Cuan

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:59

Komandan KRI Diponegoro-365 Sowan ke Pimpinan AL Cyprus

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:52

Selengkapnya