Berita

Cawapres Sandiaga Uno tiba di rumah Kertanegara/RMOL

Politik

Jelang Sidang Putusan, Prabowo-Sandi Tiba Di Rumah Kertanegara

KAMIS, 27 JUNI 2019 | 12:43 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Calon Presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto tiba di kediaman Rumah Kertanegara IV, Kebayoran Baru, Jakarta, Kamis (27/6).

Prabowo tiba sekitar pukul 12.24 WIB dengan menumpangi mobil Alpard putih berplat B 108 PSD. Tidak ada pernyataan apapun dari Prabowo saat tiba.

Selang limat menit kemudian, Cawapres Sandiaga Uno juga tiba di kediaman Prabowo. Tak banyak bicara, Sandiaga sempat melempar senyum kepada awak media dari dalam mobilnya.

"Kita berdoa saja yang terbaik ya," singkat Sandiaga.

Pantauan Kantor Berita RMOL di lokasi, sejunlah tokoh juga mulai merapat ke Kediaman Prabowo. Beberapa di antaranya Sekjen Gerindra, Ahmad Muzani; Sekjen Berkarya, Priyo Budi Santoso; dan Koordinator Jurubicara BPN, Dahnil Anzar Simanjuntak.

Pertemuan para tokoh ini berkenaan dengan rencana Badan Pemenangan Nasional (BPN) untuk menggelar nonton bareng (nobar) sidang putusan sengketa Pilpres 2019 di Mahkamah Konstitusi (MK).

Populer

Ini Kronologi Perkelahian Anggota Brimob Vs TNI AL di Sorong

Minggu, 14 April 2024 | 21:59

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Resmi Tersangka KPK

Selasa, 16 April 2024 | 07:08

Rusia Pakai Rudal Siluman Rahasia untuk Bombardir Infrastruktur Energi Ukraina

Jumat, 12 April 2024 | 16:58

Pemberontak Menang, Pasukan Junta Ngacir Keluar Perbatasan Myawaddy

Kamis, 11 April 2024 | 19:15

Megawati Peringatkan Bakal Terjadi Guncangan Politik Setelah Jokowi Jadi Malin Kundang

Kamis, 11 April 2024 | 18:23

Tim Kecil Dibentuk, Partai Negoro Bersiap Unjuk Gigi

Senin, 15 April 2024 | 18:59

Mau Perang Tapi Kere, Bagaimana?

Senin, 15 April 2024 | 12:34

UPDATE

Undip Pastikan Telusuri Dugaan Pelecehan Seksual Meski Belum Terima Laporan Korban

Jumat, 19 April 2024 | 14:03

FBI Tuding Hacker Tiongkok Siapkan Serangan Dahsyat untuk Hancurkan Amerika

Jumat, 19 April 2024 | 13:51

Masuk Bursa Cagub Jabar dari PDIP, Ono Surono: Kalau Ada Instruksi, Maju

Jumat, 19 April 2024 | 13:44

Kebakaran Ruko di Mampang Diduga Akibat Ledakan Kompresor

Jumat, 19 April 2024 | 13:27

Din Syamsuddin Ajak Massa Aksi Dukung MK Tegakkan Amar Ma'ruf Nahi Munkar

Jumat, 19 April 2024 | 13:24

Saint Kitts dan Nevis Konsisten Dukung Otonomi Sahara Maroko

Jumat, 19 April 2024 | 13:15

Hingga Jumat Siang Tak Kunjung Hadir di KPK, Gus Muhdlor Mangkir?

Jumat, 19 April 2024 | 13:10

Beda dengan Erick Thohir, Airlangga Minta BUMN Tidak Borong Dolar di Tengah Konflik Iran-Israel

Jumat, 19 April 2024 | 13:00

Lion Air Group: Dua Penyelundup Narkoba Karyawan Pihak Ketiga

Jumat, 19 April 2024 | 12:55

Dukung Optimalisasi Pengawasan Pemilu, PAN-RB Tambah Formasi ASN Bawaslu

Jumat, 19 April 2024 | 12:50

Selengkapnya