Berita

Foto:Net

Nusantara

Medsos Mati Suri, Pedagang Online: Aduh, Aku Kan Tidak Ikut-ikutan

RABU, 22 MEI 2019 | 16:17 WIB | LAPORAN: RUSLAN TAMBAK

Penutupan sejumlah fitur pada akun media sosial oleh pemerintah memiliki efek samping kepada warga yang menggantungkan hidup dari dunia maya.

Penutupan sementara waktu untuk menghindari beredarnya kabar hoax terkait unjuk rasa penolakan hasil Pemilu 2019.

Salah satu warga yang mengeluhkan penutupan sejumlah fitur itu adalah pemilik akun medsos Facebook @Kartika Septi Fajrin.

Dilansir dari RMOL Sumut, pedagang online ini merasa terganggu dengan kebijakan yang sangat mengganggu bisnis penjualannya.

"Aduh....Ayo dong dipulihkan kembali. Aku kan tidak ikut-ikutan kaya mereka (pengunjuk rasa)," tulis Kartika.

"FB ku hanya buat dagang, dagang dan dagang. Untuk dapat uang dan uangnya buat makan, makan, makan dan makan," kata dia lagi.

Beragam komentar pun datang dan memberikannya semangat. Salah satunya dari pemilik akun @Arifalah. "Mudah2an aman terus Tika," sebutnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

UPDATE

Hadiri Halal Bihalal Ansor, Kapolda Jateng Tegaskan Punya Darah NU

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:19

Bursa Bacalon Wali Kota Palembang Diramaikan Pengusaha Cantik

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:04

KPU Medan Tunda Penetapan Calon Terpilih Pileg 2024

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:50

Pensiunan PNS di Lubuklinggau Bingung Statusnya Berubah jadi Warga Negara Malaysia

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:35

Partai KIM di Kota Bogor Kembali Rapatkan Barisan Jelang Pilkada

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:17

PAN Jaring 17 Kandidat Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bengkulu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:58

Benny Raharjo Tegaskan Golkar Utamakan Kader untuk Pilkada Lamsel

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:41

Pria di Aceh Nekat Langsir 300 Kg Ganja Demi Upah Rp50 Ribu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:21

Alasan Gerindra Pagar Alam Tak Buka Pendaftaran Bacawako

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:57

KPU Tubaba Tegaskan Caleg Terpilih Tidak Dilantik Tanpa Serahkan LHKPN

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:26

Selengkapnya