Berita

Joko Widodo/Net

Politik

Diputar Lagi, Jokowi Pernah Wanti-wanti Agar Pilpres Tidak Curang

SENIN, 06 MEI 2019 | 15:15 WIB | LAPORAN: RUSLAN TAMBAK

. Joko Widodo pernah berpidato di hadapan pendukungnya agar mencegah praktik money politic (poliyik uang) dan kecurangan pada pelaksanaan pemilihan presiden (Pilpres).

Viral video berdurasi 1 menit 13 detik, dimana Jokowi sapaan akrabnya, meminta pendukungnya mengawasi pelaksanaan Pilpres agar berlangsung dengan jujur.

"Saat pencoblosan ada usaha-usaha untuk curang, harus semua mengawasi. Karena percuma, dalam pencoblosan kita menang, tetapi kalau ada kecurangan, di situ hasilnya akan berbeda," kata Jokowi dalam cuplikan video itu.


Diyakini, vidoe itu direkam saat kampanye Pilpres 2014 lalu, karena Jokowi mengenakan kamaje kotak-kotak.

Pilkada DKI Jakarta 2012 dan Pilpres 2014, simbol kampanye Jokowi masih kamaje kotak-kotak. Berbeda dengan saat ini Pilpres 2019, Jokowi yang berstatus petahana mempopulerkan kamaje polos berwarna putih.

Kembali pada video yang viral. Jokowi berpesan agar pendukungnya mengawasi pilpres baik sebelum dan sesudah pencoblosan.

"Saya pesan semua, agar kita semuanya ikut mengawasi baik sebelum pilpres supaya tidak ada money politic, tidak ada proses-proses pemberian uang, dan setelah coblosan tidak ada kecurangan-kecurangan, entah mengaganti angka dan lain-lain," tutur Jokowi.

Kembali ditekankannya, dua hal yang perlu diingat dan perhatikan, tidak ada politik uang dan tidak ada kecurangan dalam pelaksanaan pilpres.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Yayasan Trisakti Teken MoU Garap 80 Hektare Lahan Jagung Hibrida

Minggu, 25 Januari 2026 | 01:58

TNI AL Perkuat Diplomasi Maritim dalam Agenda Tahunan RSIS

Minggu, 25 Januari 2026 | 01:31

Segudang Harapan dari Inggris, Prancis dan Swiss

Minggu, 25 Januari 2026 | 01:13

Galeri Investasi FEB Unusia jadi Wadah Mahasiswa Melek Pasar Modal

Minggu, 25 Januari 2026 | 00:45

Pesan Prabowo di WEF 2026 jadi Arah Baru Perdamaian Dunia

Minggu, 25 Januari 2026 | 00:25

Bareskrim Bawa Banyak Dokumen Usai Geledah Kantor DSI

Minggu, 25 Januari 2026 | 00:00

Fenomena Kuil Pemujaan Jabatan

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:40

PDIP Gelar Natal Nasional Bersama Warga Terdampak Bencana

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:18

Konsisten Budaya Keselamatan, Kunci PTPN IV PalmCo Catat 23 Juta Jam Zero Accident

Sabtu, 24 Januari 2026 | 22:57

Presiden Prabowo Kembali Tiba di Tanah Air Bawa Komitmen Investasi Rp90 Triliun

Sabtu, 24 Januari 2026 | 22:33

Selengkapnya