Berita

Prabowo Subianto/Net

Politik

Di Solo, Prabowo Jamin Penghasilan Petani Bakal Naik

RABU, 10 APRIL 2019 | 15:31 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Calon Presiden Prabowo Subianto mengaku sudah membentuk tim pakar untuk memberi jawaban konkret atas penderitaan yang dialami rakyat.

Rakyat, kata ketua umum Gerindra itu, sedang mengalami masalah sulit karena harga-harga yang melambung tinggi dan di luar jangkauan rakyat.

Salah satunya, masalah tarif dasar listrik. Untuk itu, Prabowo meminta tim segera memikirkan cara menurunkan dengan segera harga kebutuhan dasar rakyat itu.

“Tolong bagaimana caranya kita turunkan listrik. Kemudian mereka mengitung. ‘Pak kita bisa turunkan harga listrik 100 hari pertama’,” tegasnya saat berpidato di Stadion Sriwedari, Surakarta, Jawa Tengah, Rabu (10/4).

Selain listrik, tim juga sudah menghitung bahwa harga bahan pangan seperti daging bisa turun dalam seratus hari pertama menjabat.

Penghasilan petani juga dijamin Prabowo bakal segera naik. Sebab dia akan membagikan pupuk untuk meringankan beban produksi petani.

“Kita juga akan hentikan impor-impor yang tidak perlu,” tegasnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

SPS Aceh Dinobatkan sebagai SPS Provinsi Terbaik 2024

Rabu, 01 Mei 2024 | 05:53

Hari Ini Nasdem Muara Enim Buka Penjaringan Balon Bupati dan Wabup

Rabu, 01 Mei 2024 | 05:36

Prof Sugianto Janjikan Netralitas ASN pada Pilkada 2024 kalau Ditunjuk jadi Pj Bupati

Rabu, 01 Mei 2024 | 05:14

Teriakan "Ijeck Gubernur" Menggema di Syukuran Kosgoro 1957 Sumut

Rabu, 01 Mei 2024 | 04:58

Dihiasi 2 Penalti, Bayern Vs Madrid Berakhir 2-2

Rabu, 01 Mei 2024 | 04:46

Dai Kondang Ustaz Das'ad Latif Masuk Daftar Kandidat Nasdem untuk Pilwalkot Makassar

Rabu, 01 Mei 2024 | 04:22

Jelang Pilkada, Pj Gubernur Jabar Minta Seluruh ASN Jaga Netralitas

Rabu, 01 Mei 2024 | 03:58

Ekonomi Pakistan Semakin Buruk

Rabu, 01 Mei 2024 | 03:37

Kader PKB Daftar sebagai Bacabup Aceh Besar lewat Demokrat

Rabu, 01 Mei 2024 | 03:29

Ngaku Punya Program Palembang Bebas Banjir, Firmansyah Hadi Daftar di PDIP

Rabu, 01 Mei 2024 | 02:31

Selengkapnya