Berita

Warga Negara Amerika Serikat LAC/RMOL

Nusantara

Warga AS Kedapatan Tanam Ganja Di Apartemen

RABU, 06 FEBRUARI 2019 | 16:46 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Tidak semulus bisnis haramnya, LAC yang merupakan warga negara Amerika Serikat harus berurusan dengan pihak Direktorat Tindak Pidana Narkoba (Bareskrim), karena kedapatan menanam ganja di apartemennya di Batavia, Bendungan Hilir, Jakarta Pusat.

LAC ditangkap di kamar nomor 15-09 dengan barang bukti tiga batang pohon tanaman ganja dengan tinggi 30 centimeter, dua batang pohon ganja dengan tinggi 10 centimeter. Polisi juga menyita beberapa peralatan seperti lampu, pengukir PH tanah dan pupuk untuk menanam ganja.

Atas perbuatnya itu, LAC dijerat dengan Pasal 111 Ayat 1 Undang-undang nomor 35 Tahun 2009 tentang narkotika.


“Ancamannya 12 tahun penjara,” kata Wadir Narkoba Bareskrim Polri Kombes Krisno Halomoan Siregar di lokasi, Rabu (6/2).

Menurut Krisno, model ganja yang dimiliki LAC ini terbilang baru di Indonesia. Dia memiliki jenis senidiri, karena bibit yang LAC bawa berasal dari AS.

“Dia enggak menggunakan matahari, tapi pakai lampu untuk menyinari. Ini juga harus memperhatikan suhu, PH tanah dan media pendukung lain,” ujarnya.

Ganja jenis ini, lanjut dia, tidak seperti ganja Indonesia. Produk ALC ini berbeda dengan produk di Aceh.

"Hanya saja pupuk dan berbagai macam penyubur tanaman ia beli sendiri di toko-toko yang ada di Indonesia," ujar dia. [wis]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya