Berita

Pengamen Ondel-ondel/Dok

Publika

Ondel-Ondel, Riwayatmu Kini

RABU, 26 DESEMBER 2018 | 14:26 WIB | OLEH: ABDULLAH RASYID

PERTAMA sekali saya harus mengatakan protes kepada Pemprov DKI Jakarta yang akan menertibkan pengamen ondel-ondel karena dianggap meresahkan.

Ingat, Ondel-ondel adalah bahagian dari kesenian dan kebudayaan Betawi yang mestinya dilestarikan. Salah satu pelestarinya adalah para pengamen itu.

Sama halnya dengan Odong-odong yang harus diakui ikut melestarikan lagu anak-anak yang mendidik dan sudah tidak diminati lagi oleh radio dan televisi.


Saran saya, Dinas Pariwisata dan Budaya DKI sebaiknya mengundang mereka, bicarakan baik-baik, beri mereka solusi. Sebab di negara maju sekalipun, seperti Amerika, Jerman, Perancis, yang namanya pengamen tetap masih ada.

Tunjukkan pada mereka dimana tempat ngamen yang diperbolehkan, misalnya di sekeliling Monas, di CFD setiap hari Minggu, beri mereka pengenal sebagai tanda bahwa mereka telah mendapat pembinaan, kalau perlu diberi honor sebagai pelestari budaya Betawi yang dimasukkan dalam APBD DKI.

Kalau sekedar ditertibkan, itu soal gampang saja, orang lemah tak akan punya cukup daya dan upaya menantang kehendak pejabat, tapi persoalannya apakah sebagai pejabat sudah melakukan tindakan bijak terhadap warganya.

Ingat slogan ini
#MajuKotanyaBahagiaWarganya. [***]


Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

Kasus Hogi Minaya Dihentikan, Komisi Hukum DPR: Tak Penuhi Unsur Pidana

Rabu, 28 Januari 2026 | 17:07

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

Dosen Unikama Kecewa, Lima Bulan Kampus Dikuasai Kelompok Tak Dikenal

Jumat, 30 Januari 2026 | 02:25

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

"Surat" dari MSCI, Gempa di IHSG

Sabtu, 31 Januari 2026 | 08:06

Jelang Harlah ke-100 NU, Ribuan Warga Nahdliyyin Padati Istora Senayan

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:58

Sebelum Letakkan Jabatan, Mahendra Siregar Beri Sinyal Positif untuk Danantara

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:51

Kevin Warsh, Veteran Bank Sentral Calon Ketua The Fed

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:41

OJK Buka Pintu bagi Danantara dalam Rencana Demutualisasi BEI

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:17

Donald Trump Resmi Tunjuk Kevin Warsh sebagai Ketua The Fed

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:04

Pantai Larangan Tegal Penuh Kayu Gelondongan dari Gunung Slamet

Sabtu, 31 Januari 2026 | 06:29

Polri di Bawah Presiden Pastikan Tugas Kamtibmas Berjalan Baik

Sabtu, 31 Januari 2026 | 06:06

Yel-yel Panitia Haji

Sabtu, 31 Januari 2026 | 05:49

LaNyalla Dorong Pemulihan Cepat Ekosistem Pulau Gili Iyang

Sabtu, 31 Januari 2026 | 05:20

Selengkapnya