Berita

Amber Heard/Net

Blitz

Amber Heard, Diancam Mantan Suami

JUMAT, 21 DESEMBER 2018 | 09:12 WIB | HARIAN RAKYAT MERDEKA

Amber Heard dan Johnny Depp memutus­kan bercerai pada 2016. Dalam gugatan cerainya, sang artis menuding Depp melakukan KDRT selama menikah. Setahun kemudian, per­ceraian akhirnya dires­mikan. Setelahnya, aktor Pirates of the Caribbean itu sepakat membayar biaya perceraian sebesar 7 juta dolar AS.

Melalui sebuah es­sai yang ia tulis untuk Washington Post, Heard pun mengungkap sebuah pernyataan mengejut­kan. Ia mendapatkan ancaman pembunuhan usai mengungkap KDRT yang diduga dilakukan oleh Depp.

"Saya menulis ini se­bagai perempuan yang harus mengganti nomor ponsel saya setiap pe­kan karena mendapatkan ancaman kematian," un­gkapnya.


Hal tersebut membuat Heard jarang meninggal­kan apartemennya karena takut. Kariernya pun ikut merosot. Perjanjiannya sebagai brand ambassa­dor sebuah merek mode dibatalkan, bahkan peran­nya di Aquaman sempat dipertanyakan. "Menu­rut saya institusi lebih melindungi pria walau­pun dituding melakukan pelecehan seksual," tud­ingnya. ***

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

BSI Tutup 2025 dengan Syukur dan Spirit Kemanusiaan

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:11

KUHP Baru Hambat Penuntasan Pelanggaran HAM Berat

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:10

TNI AL Gercep Selamatkan Awak Speedboat Tenggelam di Perairan Karimun

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:58

BNPB Laporkan 1.050 Huntara Selesai Dibangun di Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:55

Indonesia Menjadi Presiden HAM PBB: Internasionalisme Indonesia 2.O

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:51

Prabowo Ungkap Minat Swasta Manfaatkan Endapan Lumpur Bencana Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:46

YLBHI: Pasal-pasal di KUHP Baru Ancam Kebebasan Berpendapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:39

Satgas Pemulihan Bencana Harus Hadir di Lapangan Bukan Sekadar Ruang Rapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:19

Saatnya Indonesia Mengubah Cara Mengelola Bencana

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Purbaya Klaim Ekonomi Membaik, Tak Ada Lagi Demo di Jalan

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Selengkapnya