Berita

Sarah Rose Summers/Net

Blitz

Sarah Rose Summers, Ledek Miss Kamboja

SABTU, 15 DESEMBER 2018 | 09:59 WIB | HARIAN RAKYAT MERDEKA

Acara puncak Miss Universe 2018 baru dige­lar pada 17 Desember di Thailand. Namun seir­ing jalannya penjurian, perbincangan mengenai ajang ratu kecantikan sejagat ini sudah mulai menghangat.

Salah satunya, adalah soal kelakuan kontestan asal Amerika, Sarah Rose Summers. Dilansir dari Time, kemarin, ia dianggap telah mengejek perwakilan Miss Uni­verse 2018 asal Vietnam dan Kamboja di sebuah siaran langsung Insta­gram.

Ia menertawakan ke­mampuan bahasa Inggris Miss Vietnam, H'Hen Nie. "Dia imut banget, dia berpura-pura tahu bahasa Inggris dan saat kau bertanya kepadanya setelah bicara panjang lebar dengannya, dia akan...," kata Summer yang lantas mengangguk dan tersenyum, seakan menirukan H'Hen Nie.

Ia juga membicarakan Nat Rern, wakil Kam­boja, yang tidak bisa berbahasa Inggris dan menyebutnya sebagai "Poor Cambodia". Video rekaman live ini, lan­tas menjadi viral. "Miss USAini jelas seorang pelaku bully! Ajangnya bernama Miss Universe, bukan Miss English,"  kecam warganet. ***

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Prabowo-Gibran Perlu Buat Kabinet Zaken

Jumat, 03 Mei 2024 | 18:00

Dahnil Jamin Pemerintahan Prabowo Jaga Kebebasan Pers

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:57

Dibantu China, Pakistan Sukses Luncurkan Misi Bulan Pertama

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:46

Prajurit Marinir Bersama Warga di Sebatik Gotong Royong Renovasi Gereja

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:36

Sakit Hati Usai Berkencan Jadi Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Pemerintah: Internet Garapan Elon Musk Menjangkau Titik Buta

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Bamsoet Minta Pemerintah Transparan Soal Vaksin AstraZeneca

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:16

DPR Imbau Masyarakat Tak Tergiur Investasi Bunga Besar

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:06

Hakim MK Singgung Kekalahan Timnas U-23 dalam Sidang Sengketa Pileg

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:53

Polisi Tangkap 2.100 Demonstran Pro-Palestina di Kampus-kampus AS

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:19

Selengkapnya