Berita

Pdt Carles Simaremare/RMOL

Nusantara

Serangan Di Nduga Papua Jangan Dibesar-Besarkan

KAMIS, 06 DESEMBER 2018 | 14:55 WIB | LAPORAN: ADITYO NUGROHO

Penyerangan bersenjata di Kabupaten Nduga, Papua, yang menewaskan 19 pekerja PT Istaka Karya dan satu prajurit TNI, harus disikapi secara hati-hati.

Senator Papua Pdt Carles Simaremare meminta pemerintah pusat tidak membesar-besarkan masalah ini sehingga menjadi isu global.

“TNI-Polri juga pemerintah pusat jangan sampai membuat kasus ini seperti diinternasionalisasikan, jadi harus hati-hati,” ujarnya di Gedung DPD, Jakarta, Kamis (6/12).

Menurutnya, kelompok bersenjata itu memang ingin menarik perhatian dunia. Sehingga upaya-upaya yang mereka lakukan mendapat dukungan internasional.

Lebih lanjut, Carles mengimbau agar penanganan kasus ini tidak dilakukan dengan cara pembumihangusan, penembakan, dan operasi militer secara besar-besaran.

“Jangan seperti itu dan justru itu yang diharapkan oleh kelompok itu supaya makin disorot dunia, jadi harus hati-hati dalam ambil keputusan kebijakan di Papua,” pungkasnya. [ian]

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

UPDATE

Menag Cek Persiapan Akhir Layanan Jemaah Haji di Arab Saudi

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:05

Baru Kantongi 100 Ribu KTP, Noer Fajriensyah Ngebet Maju Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:02

Politikus Perempuan di DPR Diprediksi Bertambah 10 Orang

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:29

PDIP Tancap Gas Godok Nama-Nama Calon di Pilkada 2024

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:26

Pemprov DKI Tak Serius Sediakan TPU di Kepulauan Seribu

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:00

Subholding Pelindo Siap Kelola Area Pengembangan I Bali Maritime Tourism Hub

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:40

Ridwan Kamil-Bima Arya Berpeluang Dipromosikan 3 Parpol Besar di Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:32

DPRD DKI Terus Dorong Program Sekolah Gratis Direalisasikan

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:24

Buku "Peta Jalan Petani Cerdas" Panduan Petani Sukses Dunia Akhirat

Senin, 06 Mei 2024 | 23:59

Popularitas Jokowi dan Gibran Tetap Tinggi Tanpa PDIP

Senin, 06 Mei 2024 | 23:11

Selengkapnya