Berita

Hukum

Ketua DPD Terima Laporan Kinerja KPK

RABU, 10 OKTOBER 2018 | 14:25 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Korupsi masih menjadi masalah darurat bagi Indonesia. Hal itu diketahui dari capaian kinerja Komisi Pemberantasan Korupsi.

"Banyak hal-hal yang tidak bisa kita ungkapkan di sini jadi bahan untuk kita bahas di lembaga kita ini yang menyangkut daerah-daerah, karena hampir semua daerah yang banyak kena tangkap," jelasnya Ketua DPD RI, Oesman Sapta Odang (OSO) usai menerima laporan capaian kinerja Komisi Pemberantasan Korupsi dalam pertemuan bersama Ketua KPK, Agus Rahardjo, Selasa (10/10).

OSO, menjelaskan bahwa tidaklah mudah untuk bisa memahami bagaimana sulitnya kerja KPK dan bagaimana capaiannya.

"Kita baru memahami maksud dan tujuan, bahkan prestasi yang telah dicapai. Memang tentunya sesuatu yang sulit (diraih) itu sulit juga untuk dijelaskan," ungkap OSO.

OSO pun menegaskan  DPD RI mendukung penuh kerja KPK untuk mebersihkan praktek korupsi di tanah air.

"Kami masih konsisten mendukung bahwa KPK ini masih dibutuhkan," demikian OSO. [jto]

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Lanal Banten dan Stakeholder Berjibaku Padamkan Api di Kapal MT. Gebang

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:55

Indonesia Tetapkan 5,5 Juta Hektare Kawasan Konservasi untuk Habitat Penyu

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:41

Kepercayaan Global Terus Meningkat pada Dunia Pelayaran Indonesia

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:27

TNI AU Distribusikan Bantuan Korban Banjir di Sulsel Pakai Helikopter

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:05

Taruna Jadi Korban Kekerasan, Alumni Minta Ketua STIP Mundur

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:42

Gerindra Minta Jangan Adu Domba Relawan dan TKN

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:19

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jadi Lokasi Mesum, Satpol PP Bangun Posko Keamanan di RTH Tubagus Angke

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:24

Perbenihan Nasional Ikan Nila Diperluas untuk Datangkan Cuan

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:59

Komandan KRI Diponegoro-365 Sowan ke Pimpinan AL Cyprus

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:52

Selengkapnya