Berita

Ilustrasi/Net

Olahraga

ASIAN PARAGAMES 2018

Bulutangkis Beregu Sumbang Emas Perdana

MINGGU, 07 OKTOBER 2018 | 15:28 WIB | LAPORAN: SUKARDJITO

Torehan emas perdana Asian Para Games 2018 bagi kontingen Indonesia dipersembahkan tim beregu putra bulutangkis. Setelah kalahkan tim Malaysia dengan skor 2-1.

Indonesia unggul terlebih dahulu, setelah memenangi partai pertama. Fredy Setiawan mengalahkan Muhammad Norhilmee 21-6, 21-12.

Pertandingan final di istora Gelora Bung Karno, Minggu (7/10).

Namun, raihan poin kedua gagal diraih skuat Merah Putih. Pasangan Harry Susanto/Hafidz Briliansyah harus akui keunggulan Cheah Liek/Hairul Sabaa 10-21, 17-21.

Adalah Deva Anromusthi jadi penentu kemenangan Indonesia di laga itu. Dia memastikan medali emas usai mengalahkan Mohammad Faris Ahmad Azri dengan skor 21-6, 21-12.

Medali itu menjadi medali sekaligus emas pertama untuk Indonesia di Asian Para Games. Mereka bertanding di kategori SL3 (atlet dengan gangguan keseimbangan berlari yang buruk dan bertanding setengah lapangan dan SU5 (atlet dengan gangguan bagian atas tubuh dan ringan).  [jto]

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Misi Dagang ke Maroko Catatkan Transaksi Potensial Rp276 Miliar

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:51

Zita Anjani Bagi-bagi #KopiuntukPalestina di CFD Jakarta

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:41

Bapanas: Perlu Mental Berdikari agar Produk Dalam Negeri Dapat Ditingkatkan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:33

Sadiq Khan dari Partai Buruh Terpilih Kembali Jadi Walikota London

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:22

Studi Privat Dua Hari di Taipei, Perdalam Teknologi Kecantikan Terbaru

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:14

Kekuasaan Terlalu Besar Cenderung Disalahgunakan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:09

Demi Demokrasi Sehat, PKS Jangan Gabung Prabowo-Gibran

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:04

Demonstran Pro-Palestina Lakukan Protes di Acara Wisuda Universitas Michigan

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:57

Presidential Club Patut Diapresiasi

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:37

PKS Tertarik Bedah Ide Prabowo Bentuk Klub Presiden

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:11

Selengkapnya