Berita

Presiden Korea Selatan Moon Jae-in didampingi Ibu Negara Kin Jung-sook menyambut Presiden Joko Widodo bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo/Net

Dunia

Moon Apresiasi Dukungan Indonesia Di Semenanjung Korea

SELASA, 11 SEPTEMBER 2018 | 10:25 WIB | LAPORAN:

Pemerintah Korea Selatan mengapresiasi dukungan Indonesia untuk menciptakan perdamaian di semenanjung Korea.

Dukungan tersebut masuk ke dalam kerjasama yang digagas Indonesia-Koresel saat Presiden Joko Widodo beserta sejumlah menteri melakukan lawatan kerja ke Koresel.

"Kedua negara akan bekerja sama secara erat untuk perdamaian dan kestabilan di Semenanjung Korea dan Asia Timur," ujar Presiden Korea Selatan Moon Jae-in di Istana Kepresidenan Blue House, Seoul, Senin (10/9).

Dalam kesempatan itu, Moon juga mengapresiasi kesuksesan Indonesia sebagai tuan rumah Asian Games ke 18 beberapa waktu lalu.

Ia juga ingin mendorong lingkup hubungan antar kedua dan tingkat kerjasama kedua negara pada masa yang akan datang menjadi luas.

"Korea akan berusaha untuk membangun infrastruktur di Indonesia dengan proyek pembangunan LRT, rel kereta api, dan kawasan stasiun, serta akan terus bekerja sama juga di bidang pengembangan energi ramah lingkungan, termasuk pembangunan pembangkit listrik tenaga air di Cilegon," ujar Moon seperti dikutip dari pemberitaan Setkab.go.id. [nes]


Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Pilkada 2024 jadi Ujian dalam Menjaga Demokrasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:52

Saling Mengisi, PKB-Golkar Potensi Berkoalisi di Pilkada Jakarta dan Banten

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:26

Ilmuwan China Di Balik Covid-19 Diusir dari Laboratoriumnya

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:54

Jepang Sampaikan Kekecewaan Setelah Joe Biden Sebut Negara Asia Xenophobia

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:43

Lelang Sapi, Muzani: Seluruh Dananya Disumbangkan ke Palestina

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:35

PDIP Belum Bersikap, Bikin Parpol Pendukung Prabowo-Gibran Gusar?

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:16

Demonstran Pro Palestina Capai Kesepakatan dengan Pihak Kampus Usai Ribuan Mahasiswa Ditangkap

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:36

PDIP Berpotensi Koalisi dengan PSI Majukan Ahok-Kaesang di Pilgub Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:20

Prabowo Akan Bentuk Badan Baru Tangani Makan Siang Gratis

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:50

Ribuan Ikan Mati Gara-gara Gelombang Panas Vietnam

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:29

Selengkapnya