Berita

Pertahanan

Brigjen Krishna Murti: Kalian Gorok Leher Bhayangkara Kami

KAMIS, 10 MEI 2018 | 20:42 WIB | LAPORAN:

Sungguh biadab, itulah kata-kata yang tepat untuk menggambarkan perilaku barbar napi teroris terhadap anggota Polri yang melakukan penjagaan dalam Rutan Mako Brimob, Depok, Jawa Barat.

Nampak seorang anggota Polri tewas dengan leher penuh sayatan benda tajam. Kepalanya diinjak oleh seorang napi teroris.

Kebiadaban napi teroris itu diinformasikan Kepala Biro Misi Internasional (Karomisinter) Divisi Hubungan Internasional (Divhubinter) Brigjen Krishna Murti.


Krihsna Murti mengunggah foto kebiadaban napi teroris di akun instragram miliknya @krishnamurti_91, Rabu (10/5) sore. Satu foto nampak sepatu yang dikenakan napi teroris menginjak wajah seorang polisi dengan leher disayat. Sementara foto lainnya nampak sosok utuh si pelaku yang mengenakan sepatu tersebut.

"Kalian gorok leher bhayangkara kami, kalian injak kepala mereka seperti binatang..." tulis

"Betapapun biadabnya kalian kepada anggota kami..Tidak akan memancing kami untuk membalas layaknya perlakuan kalian kepada kami seperti hewan.." sambung Krishna.[dem]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Sekjen PBB Kecewa AS Keluar dari 66 Organisasi Internasional

Jumat, 09 Januari 2026 | 16:15

Gus Yaqut Tersangka Kuota Haji, PKB: Walau Lambat, Negara Akhirnya Hadir

Jumat, 09 Januari 2026 | 16:15

Gus Yahya Tak Mau Ikut Campur Kasus Yaqut

Jumat, 09 Januari 2026 | 16:03

TCL Pamer Inovasi Teknologi Visual di CES 2026

Jumat, 09 Januari 2026 | 15:56

Orang Dekat Benarkan Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Ngadep Jokowi di Solo

Jumat, 09 Januari 2026 | 15:47

KPK Sudah Kirim Pemberitahuan Penetapan Tersangka ke Yaqut Cholil dan Gus Alex

Jumat, 09 Januari 2026 | 15:24

Komisi VIII DPR: Pelunasan BPIH 2026 Sudah 100 Persen, Tak Ada yang Tertunda

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:56

37 WNI di Venezuela Dipastikan Aman, Kemlu Siapkan Rencana Kontigensi

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:45

Pilkada Lewat DPRD Bisa Merembet Presiden Dipilih DPR RI

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:40

PP Pemuda Muhammadiyah Tak Terlibat Laporkan Pandji Pragiwaksono

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:26

Selengkapnya