Berita

Anies Baswedan memberi sambutan saat peluncuran OK-Trip/RMOL

Nusantara

Diresmikan, Uji Coba OK-Trip Selama Tiga Bulan Ke Depan

KAMIS, 14 DESEMBER 2017 | 10:27 WIB | LAPORAN:

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menggelar soft launching program OK-Trip di Pendopo Balai Kota, Jalan Medan Merdeka Selatan, Kamis pagi (14/12).

Soft launching program ini dilakukan oleh Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan bersam Wagub Sandiaga Salahuddin Uno. Hadir pula beberapa kepala dinas beserta jajarannya.

Dalam kesempatan itu, Anies menyatakan sangat bersyukur salah satu program utama pemerintahannya bisa diluncurkan.


"Alhamdulillah pada pagi hari ini salah satu rencana kerja kita mulai kita tunaikan implementasinya, Kami bersyukur bahwa dalam waktu dua bulan OK-Trip yang sudah dirancang oleh tim bersama," kata Anies dalam sambutannya.

Program ini menerapkan sistem angkutan jalan terintegrasi. Mulai dari integrasi rute dan layanan, manajemen, hingga pembayaran. Dalam OK-Otrip, pelanggan cukup membayar maksimal Rp 5 ribu untuk satu tujuan perjalanan, sekalipun bergonta-ganti moda dari angkutan kota, bus sedang, dan Transjakarta.  

Anies menekankan bahwa acara ini sekaligus sebagai awal dari uji coba  program tersebut.

"Kita uji coba kan selama tiga bulan," imbuhnya.

Ditegaskan bahwa program OK-Trip diluncurkan demi memberikan pelayanan transportasi yang baik kepada masyarakat.[wid]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Menhub Perketat Izin Berlayar di Labuan Bajo demi Keamanan Wisata Nataru

Kamis, 01 Januari 2026 | 08:15

Nasib Kenaikan Gaji PNS 2026 Ditentukan Hasil Evaluasi Ekonomi Kuartal I

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:58

Cahaya Solidaritas di Langit Sydney: Menyongsong 2026 dalam Dekapan Duka dan Harapan

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:40

Refleksi Pasar Ekuitas Eropa 2025: Tahun Kebangkitan Menuju Rekor

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:13

Bursa Taiwan Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Berkat Lonjakan AI

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:02

3.846 Petugas Bersihkan Sampah Tahun Baru

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:58

Mustahil KPK Berani Sentuh Jokowi dan Keluarganya

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:22

Rakyat Sulit Maafkan Kebohongan Jokowi selama 10 Tahun

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:03

Pilkada Lewat DPRD Abaikan Nyawa Demokrasi

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:45

Korupsi Era Jokowi Berlangsung Terang Benderang

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:21

Selengkapnya