Berita

Kopda Syaiful/RMOL

Nusantara

Cerita Kopda Marinir Syaiful Yang Gagalkan Aksi Begal Di Medan

MINGGU, 20 AGUSTUS 2017 | 01:55 WIB | LAPORAN: ALDI GULTOM


RMOL.
Kopda Marinir Syaiful Kadri yang berdinas di Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) I Belawan, berhasil menggagalkan aksi pembegalan di Jl. Darusalam, Kelurahan Babura, Kecamatan Medan Baru, Medan, Sabtu (19/8).

Aksi pembegalan tersebut terjadi pada pukul 04.30 WIB. Saat itu, Fitria Hasanah (34), seorang karyawan swasta, warga Lingkungan 1 Bahari, Kelurahan Martubung, Kecamatan Medan Labuhan sedang mengendarai sepeda motor. Beruntung, karena kopda Syaiful sedang mengendarai mobil dari arah berlawanan.

"Saat itu saya melihat dua orang pria sedang berusaha merampas sepeda motor yang dikendarai oleh seorang wanita dan teriak 'begal'. Saya langsung menabrakkan mobiln saya ke sepeda motor pelaku yang berusaha melarikan diri. Pelaku terjatuh dan berdiri lalu berusaha kabur kembali," kata Syaiful kepada redaksi.

"Saat itu saya melihat dua orang pria sedang berusaha merampas sepeda motor yang dikendarai oleh seorang wanita dan teriak 'begal'. Saya langsung menabrakkan mobiln saya ke sepeda motor pelaku yang berusaha melarikan diri. Pelaku terjatuh dan berdiri lalu berusaha kabur kembali," kata Syaiful kepada redaksi.

Syaiful pun mengaku memutar balik kendaraannya dan mengejar kedua pelaku yang kabur tersebut. Dalam aksi kejar-kejaran tersebut, akhirnya kendaraan pelaku terjatuh di RS Accuplast Jalan Sei Bahbolon Medan.

Sementara itu, tersangka bernama Nando dan Fahmi Sahril (23), warga jalan Yos Sudarso, Lorong XI No.20, Keluarahan Glugur Kota, Kecamatan Medan Barat sempat bersembunyi ke dalam parit dan berhasil ditangkap oleh warga.

"Saat di interogasi, diketahui  bahwa dalam aksi begalnya itu, tersangka tidak hanya sendirian, melainkan bersama dengan enam rekan lainnya. Para tersangka dibawa ke Polsek Medan Baru," kata Syaiful.[san]

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Yayasan Trisakti Teken MoU Garap 80 Hektare Lahan Jagung Hibrida

Minggu, 25 Januari 2026 | 01:58

TNI AL Perkuat Diplomasi Maritim dalam Agenda Tahunan RSIS

Minggu, 25 Januari 2026 | 01:31

Segudang Harapan dari Inggris, Prancis dan Swiss

Minggu, 25 Januari 2026 | 01:13

Galeri Investasi FEB Unusia jadi Wadah Mahasiswa Melek Pasar Modal

Minggu, 25 Januari 2026 | 00:45

Pesan Prabowo di WEF 2026 jadi Arah Baru Perdamaian Dunia

Minggu, 25 Januari 2026 | 00:25

Bareskrim Bawa Banyak Dokumen Usai Geledah Kantor DSI

Minggu, 25 Januari 2026 | 00:00

Fenomena Kuil Pemujaan Jabatan

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:40

PDIP Gelar Natal Nasional Bersama Warga Terdampak Bencana

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:18

Konsisten Budaya Keselamatan, Kunci PTPN IV PalmCo Catat 23 Juta Jam Zero Accident

Sabtu, 24 Januari 2026 | 22:57

Presiden Prabowo Kembali Tiba di Tanah Air Bawa Komitmen Investasi Rp90 Triliun

Sabtu, 24 Januari 2026 | 22:33

Selengkapnya