Berita

Politik

OSO Lakukan Terobosan Benahi DPD

JUMAT, 21 JULI 2017 | 14:25 WIB | LAPORAN:

Ketua DPD RI Oesman Sapta Odang memastikan telah menerapkan reward and punishment kepada 132 senator, demi meningkatkan kualitas kinerja. Tindakan itu dilakukan untuk mewujudkan penguatan kelembagaan DPD.

"Disiplin kerja ini semata-mata penguatan kiprah DPD sebagai bagian dari legislatif atau bikameral bersama sejawat kita yaitu DPR," katanya saat halal bihalal dan silaturahim dengan anggota DPD dan kesetjenan DPD dan MPR di kediamannya, Jakarta, Jumat (21/7).

Menurut senator yang akrab disapa OSO tersebut, salah satu langkah yang dilakukan adalah memerintahkan Sekjen DPD Soedarsono Hardjosoekarto untuk menyiapkan uang tunai usai masa reses, sesuai amanat Undang Undang MPR-DPR-DPD-DPRD (MD3).


Artinya, uang secara tunai akan diserahkan kesetjenan saat para senator menyerahkan hasil laporan reses.

"Jadi, kami tidak pakai lagi transfer-transfer lewat rekening, itu sudah kuno. Mulai besok uang reses diserahkan kepada anggota DPD ditukar dengan laporan hasil reses," bebernya.

Tak lupa, OSO juga mengingatkan seluruh anggota DPD untuk tetap solid dalam membela kepentingan rakyat di daerah. [wah]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Kadisdik DKI Senang Lihat Kemping Pramuka di SDN 11 Kebon Jeruk

Sabtu, 10 Januari 2026 | 02:03

Roy Suryo Cs Pastikan Menolak Ikuti Jejak Eggi dan Damai

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:47

Polri Tetap di Bawah Presiden Sesuai Amanat Reformasi

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:14

Kesadaran Keselamatan Pengguna Jalan Tol Rendah

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:04

Eggi dan Damai Temui Jokowi, Kuasa Hukum Roy Suryo Cs: Ada Pejuang Ada Pecundang!

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:34

Debat Gibran-Pandji, Siapa Pemenangnya?

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:19

Prabowo Didorong Turun Tangan terkait Kasus Ketua Koperasi Handep

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:04

Eggi dan Damai Mungkin Takut Dipenjara

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:46

Relasi Buku Sejarah dan Medium Refleksi Kebangsaan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:42

Kadispora Bungkam soal Lahan Negara di Kramat Jati Disulap Jadi Perumahan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:07

Selengkapnya