Berita

Mustafa Akinci/Reuters

Dunia

Perundingan Damai Siprus Segera Dilanjutkan Di Jenewa

SENIN, 05 JUNI 2017 | 17:05 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Perundingan damai di Siprus akan kembali dilanjutkan di Jenewa pada bulan ini.

Perundingan ini diharapkan dapat mengakhiri kebuntuan soal prosedur yang telah mengancam akan menggagalkan perundingan dua tahun terakhir.

Pembicaraan antara pemimpin Siprus Yunani Nicos Anastasiades dan pemimpin Siprus Turki Mustafa Akinci telah ditunda bulan lalu dalam ketidaksepakatan mengenai modalitas sebuah konferensi di Jenewa termasuk Inggris, Turki dan Yunani dan yang akan menangani masalah keamanan di Siprus pasca penyelesaian.


"Para pemimpin dan Sekretaris Jenderal menyetujui perlunya berkumpul kembali Konferensi Siprus di bulan Juni," begitu bunyi sebuah pernyataan dari kantor ketua Perserikatan Bangsa-Bangsa Antonio Guterres awal pekan ini seperti dimuat Reuters.

Guterres seni bertemu Anastasiades dan Akinci di New York pada hari Minggu malam.

Pertemuan di Jenewa akan diisi dengan diskusi mengenai semua masalah lainnya, dimulai dengan wilayah, properti, pemerintahan dan pembagian kekuasaan. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya