Berita

Trump/Reuters

Dunia

Trump Masih Belajar Bagaimana Menjadi Presiden

SABTU, 27 MEI 2017 | 09:30 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Mantan anggota kongres yang telah berteman dengan Donald Trump selama 15 tahun, John Boehner  mengaku tak pernah mengira bahwa rekannya akan bisa duduk di kursi nomor satu Amerika Serikat.

Boehner mengatakan bahwa menjabatnya Trump di kursi presiden merupakan sebuah bencana.

"Segala sesuatu yang dia lakukan telah menjadi bencana yang lengkap," kata Boehner pada konferensi energi di Houston pekan ini seperti dimuat Reuters.


"Dia (Trump) masih belajar bagaimana menjadi presiden," sambungnya.

Seorang juru bicara Boehner membenarkan komentar tersebut.

Namun di sisi lain, Boehner merupakn tokoh yang juga memuji langkah agresif Trump dalam kebijakan internasional, termasuk menantang kelompok militan ISIS dan gerakan radikal lainnya.

Tapi mantan pembicara DPR tersebut, yang mengundurkan diri dari Kongres pada tahun 2015, juga dikenal sangat kritis terhadap upaya pemerintah serta dan mantan rekan di Republik di Kongres untuk memajukan rencana perawatan kesehatan dan reformasi perpajakan. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya