Berita

Ilustrasi/Net

Politik

Lazismu Galang Dana Secara Nasional Untuk Korban Gempa Aceh

KAMIS, 08 DESEMBER 2016 | 06:15 WIB | LAPORAN: YAYAN SOPYANI AL HADI

. Sebagai lembaga filantropi kemanusiaan, Lembaga Amil, Zakat, Infak dan Sedekah Muhammadiyah (Lazismu)  turut terpanggil membantu korban terdampak gempa bumi di Aceh.

Wujud nyata tanggung jawab tersebut berupa penggalangan dana secara nasional melalui perwakilan-perwakilan Lazismu di seluruh tanah air.

"Sejak hari ini, 7 Desember 2016, Lazismu  menerima dan menyalurkan donasi untuk korban gempa bumi di Aceh melalui program Indonesia Siaga," demikian keterangan Lazismu kepada redaksi beberapa saat lalu (Kamis, 8/12).


Program Indonesia Siaga untuk gempa Aceh tersebut bekerjasama dengan Lembaga Penanggulangan Bencana (LPB) Muhammadiyah/MDMC Muhammadiyah, baik pada masa tanggap darurat maupun saat pemulihan kembali. Adapun langkah yang diambil oleh LPB Muhammadiyah saat ini yaitu pendirian posko dan pengiriman tim kesehatan dari RS Muhammadiyah Lhokseumawe.

Selain itu, Lazismu juga mengirim tim asistensi Posko MDMC PP Muhammadiyah ke Aceh dengan masa tugas 1 minggu. Tugas utama tim ini adalah menyiapkan sistem kerja layanan kesehatan dan 'Roster List Medical Team' selama tanggap darurat selain juga membawa keperluan logistik. [ysa]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Tak Pelihara Buzzer, Prabowo Layak Terus Didukung

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:14

Stasiun Cirebon Dipadati Penumpang Arus Balik Nataru

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:00

SBY Pertimbangkan Langkah Hukum, Mega Tak Suka Main Belakang

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:34

Pilkada Lewat DPRD Cermin Ketakutan terhadap Suara Rakyat

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:26

Jika Mau Kejaksaan Sangat Gampang Ciduk Silfester

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:01

Pilkada Lewat DPRD Sudah Pasti Ditolak

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:37

Resolusi 2026 Rismon Sianipar: Makzulkan Gibran Wapres Terburuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:13

Kata Golkar Soal Pertemuan Bahlil, Dasco, Zuhas dan Cak Imin

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:10

Penumpang TransJakarta Minta Pelaku Pelecehan Seksual Ditindak Tegas

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:38

Bulgaria Resmi Gunakan Euro, Tinggalkan Lev

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:21

Selengkapnya