Berita

Foto/Net

Bisnis

Harganya Lumayan

Asus GL502VS
JUMAT, 26 AGUSTUS 2016 | 08:38 WIB | HARIAN RAKYAT MERDEKA

Asus melakukan pembaruan di lini notebook gaming-nya den­gan menghadirkan GL502VS. produk anyar ini telah diperkuat oleh grafis Nvidia Pascal.

Country Product Group Lead­er ASUS Indonesia, Juliana Cen mengatakan, Asus merupakan vendor notebook pertama menggunakan Nvidia Pascal. "Kami paling pertama menghadir­kan notebook gaming berkekuatan Pascal di pasaran dengan seri ROG GL502VS," ujar Juliana, kemarin.

Notebook ini telah tersedia resmi di Indonesia dan su­dah bisa langsung dibeli para penggila game. "Melalui GL502VS, Asus meningkatkan kembali performa kartu grafis­nya melalui dukungan GTX1000 series, atau grafis yang dikenal dengan terknologi Nvidia Pas­cal," jelasnya.


Dia menjelaskan, grafis ber­basis Pascal merupakan GPU pertama yang dibuat dengan 16 nanometer FinFET fabrication technology. Di dalamnya terda­pat 150 miliar transistor yang akan menghasilkan performa tertinggi tapi pada saat yang sama juga menawarkan efisiensi energi yang sangat baik untuk berbagai kebutuhan komputasi.

Teknologi cip grafis berarsi­tektur Pascal mampu memberi­kan performa grafis yang sangat mumpuni pada sebuah notebook. "Kekuatannya mampu men­galahkan graphics processing unit (GPU) sebe­lumnya, yakni GTX980 yang diperun­tukkan bagi dekstop," jelasnya.

Perangkat ini dipersenjatai oleh prosesor Intel Core i7-6700­HQ dan RAM 32 GB DDR4. Kapasitas media penyimpanan­nya mencapai 1.000 GB dengan harddisk berkecepatan 7.200 rpm. Memori notebook ini masih bisa ditambah dengan SSDberu­kuran 256 GB.

Asus ROG GL502VSjuga merupakan salah satu notebook gaming tertipis di kelasnya.

Di Indonesia, perangkat ini dibanderol dengan harga Rp 30 jutaan per unit. ***

Populer

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

Ketika Kebenaran Nasib Buruh Migran Dianggap Ancaman

Sabtu, 20 Desember 2025 | 12:33

OTT KPK juga Tangkap Haji Kunang Ayah Bupati Bekasi

Jumat, 19 Desember 2025 | 03:10

Uang yang Diamankan dari Rumah Pribadi SF Hariyanto Diduga Hasil Pemerasan

Rabu, 17 Desember 2025 | 08:37

Kajari Bekasi Eddy Sumarman yang Dikaitkan OTT KPK Tak Punya Rumah dan Kendaraan

Sabtu, 20 Desember 2025 | 14:07

Kejagung Ancam Tak Perpanjang Tugas Jaksa di KPK

Sabtu, 20 Desember 2025 | 16:35

UPDATE

Trump Serang Demokrat dalam Pesan Malam Natal

Kamis, 25 Desember 2025 | 16:04

BUMN Target 500 Rumah Korban Banjir Rampung dalam Seminggu

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:20

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

Gibran Minta Pendeta dan Romo Terus Menjaga Toleransi

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:40

BGN Sebut Tak Paksa Siswa Datang ke Sekolah Ambil MBG, Nanik: Bisa Diwakilkan Orang Tua

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:39

Posko Pengungsian Sumut Disulap jadi Gereja demi Rayakan Natal

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:20

Banyak Kepala Daerah Diciduk KPK, Kardinal Suharyo Ingatkan Pejabat Harus Tobat

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:15

Arsitektur Nalar, Menata Ulang Nurani Pendidikan

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:13

Kepala BUMN Temui Seskab di Malam Natal, Bahas Apa?

Kamis, 25 Desember 2025 | 14:03

Harga Bitcoin Naik Terdorong Faktor El Salvador-Musk

Kamis, 25 Desember 2025 | 13:58

Selengkapnya