Berita

pokemon go/net

Dunia

Museum Ini Larang pengunjung Bermain Pokemon Go

RABU, 13 JULI 2016 | 11:16 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Manajemen Holocaust Memorial Museum di Amerika Serikat telah meminta masyarakat untuk tidak bermain Pokemon Go di ponsel saat berkunjung.

Juru bicara museum Stephen Smith mengatakan bahwa bermain game dalam museum yang dibangun untuk mempeingati korban Nazi merupakan tindakan yang tidak pantas.

Sejauh ini tidak ada masalah yang ditimbulkan dari permainan tersebut, kendati demikian Smith menekankan bahwa pihaknya bertindak sebelum terjadi hal yang tidak diinginkan.


Selain di Holocaust Memorial Museum, larangan serupa juga diterapkan di pemakaman nasional Arlington.

"Bermain game seperti Pokemon Go di tanah suci ini dinilai tidak tepat," kata pejabat pemakaman seperti dimuat BBC (Rabu, 13/7).

Untuk diketahui, Pokemen Go merupakan permainan berbasis aplikasi ponsel pintar yang tengah marak saat ini. Pokemon Go segera menjadiaplikasi terlaris di toko aplikasi iPhone dan Google Play, tak lama setelah dirilis.

Pokemon Go memungkinkan pemain untuk mencari lokasi di dunia nyata untuk menemukan makhluk Pokemon. [mel]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

UPDATE

Dana Asing Banjiri RI Rp2,43 Triliun di Akhir 2025

Sabtu, 03 Januari 2026 | 10:09

Pelaku Pasar Minyak Khawatirkan Pasokan Berlebih

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:48

Polisi Selidiki Kematian Tiga Orang di Rumah Kontrakan Warakas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:41

Kilau Emas Dunia Siap Tembus Level Psikologis Baru

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:19

Legislator Gerindra Dukung Pemanfaatan Kayu Hanyut Pascabanjir Sumatera

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:02

Korban Tewas Kecelakaan Lalu Lintas Tahun Baru di Thailand Tembus 145 Orang

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:51

Rekor Baru! BP Tapera Salurkan FLPP Tertinggi Sepanjang Sejarah di 2025

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:40

Wall Street Variatif di Awal 2026

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:23

Dolar AS Bangkit di Awal 2026, Akhiri Tren Pelemahan Beruntun

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:12

Iran Ancam Akan Targetkan Pangkalan AS di Timur Tengah Jika Ikut Campur Soal Demo

Sabtu, 03 Januari 2026 | 07:59

Selengkapnya