Berita

Pertahanan

Sutiyoso Harus Jaga Wibawa Intelijen

SABTU, 16 JANUARI 2016 | 13:31 WIB | LAPORAN:

Model kerja Kepala Badan intelijen Nasional (BIN) Sutiyoso yang kerap muncul di publik menyampaikan informasi terkait teror di kawasan Sarinah, menuai dikritik.

Pengamat politik Populi Center Nico Harjanto mengingatkan Sutiyoso, kerja-kerja intelijen bergerak di kesunyian alias tidak terdeteksi.

"Sampai muncul dan tampak di layar televisi di belakang Wakapolri itu sudah sesuatu aib lah. Mestinya seorang kepala BIN itu pakai topi, jadi kemana-mana nggak keliatan," ungkap Nico dalam diskusi bertema "Mengapa Teror Jakarta Tak Mampu Meneror Kita?" di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (16/1).

Nico menyayangkan gaya Sutiyoso yang menonjolkan jati dirinya sebagai kepala BIN. Hal ini dibuktikan dari nomer polisi kendaran yang digunakannya.

"Jangan juga di tempat terbuka plat mobilnya B 1 N, ini kan lebih aneh lagi. Saya kira nggak perlu hal seperti itu dipertontonkan kepada publik," tutup Nico.[dem]

Populer

Warganet Beberkan Kejanggalan Kampus Raffi Ahmad Peroleh Gelar Doktor Kehormatan

Senin, 30 September 2024 | 05:26

WNI Kepoin Kampus Pemberi Gelar Raffi Ahmad di Thailand, Hasilnya Mengagetkan

Minggu, 29 September 2024 | 23:46

Laksdya Irvansyah Dianggap Gagal Bangun Jati Diri Coast Guard

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 03:45

MUI Tuntut Ahmad Dhani Minta Maaf

Rabu, 02 Oktober 2024 | 04:11

Rhenald Kasali Komentari Gelar Doktor HC Raffi Ahmad: Kita Nggak Ketemu Tuh Kampusnya

Jumat, 04 Oktober 2024 | 07:00

Aksi Massa Desak Polisi Tetapkan Said Didu Tersangka

Kamis, 03 Oktober 2024 | 20:43

Stasiun Manggarai Chaos!

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 13:03

UPDATE

Jelang Lengser, Jokowi Minta Anak Buah Kendalikan Deflasi Lima Bulan Beruntun

Senin, 07 Oktober 2024 | 10:00

Kekerasan Terhadap Etnis Uighur Ubah Hubungan Diplomatik di Asteng dan Astim

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:57

Zulhas Janji akan Kaji Penyebab Anjloknya Harga Komoditas

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:49

2 Wanita ODGJ Hamil, Kepala Panti Sosial Dituding Teledor

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:46

Hubungan Megawati-Prabowo Baik-baik Saja, Pertemuan Masih Konsolidasi

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:36

Pasar Asia Menguat di Senin Pagi, Nikkei Dibuka Naik 2 Persen

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:30

Riza Patria Minta Relawan Pakai Medsos Sosialisasikan Program

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:29

Penampilan 3 Cawagub Dahsyat dalam Debat Pilkada Jakarta

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:26

Aramco Naikkan Harga Minyak Mentah Arab Light untuk Pembeli di Asia

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:17

PDIP Ingatkan Rakyat Tak Pilih Pemimpin Jalan Pintas

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:16

Selengkapnya