Berita

Pertahanan

Komisi I DPR: TNI Jangan Terpancing Ancaman Teror OPM

SENIN, 25 MEI 2015 | 11:13 WIB | LAPORAN:

TNI diingatkan agar jangan terpancing dengan provokasi yang datang dari gerakan-gerakan kriminal bersenjata maupun separatis.

Hal ini disampaikan Ketua Komisi I DPR RI, Mahfudz Shiddiq menanggapi ancaman teror yang dilayangkan oleh Organisasi Papua Merdeka (OPM).

"TNI tetap harus low-profile dengan mengedepankan smart-power, yaitu dengan mengoptimalkan operasi intelejen dan bekerjasama dengan institusi lain," ujarnya kepada wartawan, Senin (25/5).

Mahfudz juga mengingatkan bahwa dinamika kawasan yang makin rentan atas konflik politik dan militer harus mendapatkan perhatian serius.

"Gerakan separatis seperti OPM ini memang ingin pemerintah bereaksi dengan hard-power karena mereka akan mendapatkan keuntungan banyak. Masalah Papua ini tidak akan pernah bisa dipisahkan dari kepentingan aktor-aktor luar negeri, jadi saya minta TNI dan pemerintah tidak terpancing," tandasnya.[wid]


Populer

Aduan Kebohongan sebagai Gugatan Perdata

Selasa, 08 Oktober 2024 | 10:03

Pernah Bertugas di KPK, Kapolres Boyolali Jebolan Akpol 2003

Senin, 07 Oktober 2024 | 04:21

Warganet Beberkan Kejanggalan Kampus Raffi Ahmad Peroleh Gelar Doktor Kehormatan

Senin, 30 September 2024 | 05:26

Laksdya Irvansyah Dianggap Gagal Bangun Jati Diri Coast Guard

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 03:45

WNI Kepoin Kampus Pemberi Gelar Raffi Ahmad di Thailand, Hasilnya Mengagetkan

Minggu, 29 September 2024 | 23:46

Bakamla Jangan Lagi Gunakan Identitas Coast Guard

Rabu, 09 Oktober 2024 | 06:46

Selebgram Korban Penganiayaan Ketum Parpol Ternyata Mantan Kekasih Atta Halilintar

Senin, 07 Oktober 2024 | 14:01

UPDATE

Kasus Korupsi PT Timah, Sandra Dewi Siap jadi Saksi Buat Suaminya di Depan Hakim

Rabu, 09 Oktober 2024 | 22:05

Banjir Rendam 37 Gampong dan Ratusan Hektare Sawah di Aceh Utara

Rabu, 09 Oktober 2024 | 22:00

Perkuat SDM, PDIP-STIPAN kembali Teken MoU Kerja Sama Bidang Pendidikan

Rabu, 09 Oktober 2024 | 21:46

Soal Kementerian Haji, Gus Jazil: PKB Banyak Speknya!

Rabu, 09 Oktober 2024 | 21:34

Pemerintah Harus Bangun Dialog Tripartit Bahas Kenaikan UMP 2025

Rabu, 09 Oktober 2024 | 21:24

PWI Sumut Apresiasi Polisi Tangkap Pembakar Rumah Wartawan di Labuhanbatu

Rabu, 09 Oktober 2024 | 21:15

Kubu Masinton Pasaribu Berharap PTTUN Medan Tolak Gugatan KEDAN

Rabu, 09 Oktober 2024 | 20:59

PKB Dapat Dua Kursi Menteri, Gus Jazil: Itu Haknya Pak Prabowo

Rabu, 09 Oktober 2024 | 20:54

MUI Minta Tokoh Masyarakat dan Ulama Turun Tangan Berantas Judol

Rabu, 09 Oktober 2024 | 20:43

Bertemu Presiden AIIB, Airlangga Minta Perluasan Dukungan Proyek Infrastruktur di Indonesia

Rabu, 09 Oktober 2024 | 20:22

Selengkapnya